Dok: BRI
Bagi kamu yang merupakan nasabah baru, cara buka rekening Simpedes BISA via BRImo adalah sebagai berikut:
- Pertama, kamu harus masuk ke BRImo lalu klik “Buka Rekening” dan pilih jenis Simpedes BISA.
- Kemudian, silakan pilih kantor BRI terdekat atau yang kamu kehendaki, lalu siapkan dokumen pembukaan rekening seperti KTP dan NPWP.
- Tahap selanjutnya, kamu harus verifikasi nomor handphone melalui OTP dan perekaman video serta foto selfie dengan KTP. Setelah itu, silakan bubuhkan tanda tangan pada layar dan lanjutkan dengan foto NPWP. kamu harus memastikan semua data diri terisi dengan lengkap agar proses pembentukkan rekening berjalan dengan lancar.
- Jangan lupa checklist “Syarat dan Ketentuan Pembukaan Rekening” lalu masukkan kode tanda tangan digital yang dikirimkan ke nomor handphone kamu.
- Selanjutnya, silakan konfirmasi ulang untuk pembukaan rekening dan akan muncul nomor BRIVA untuk melakukan setoran awal sebesar Rp100.000, dan rekening kamu telah berhasil dibuat.
- Lanjutkan dengan membuat akun BRImo untuk menikmati segala fasilitas pengaturan keuangan lainnya yang ada di Simpedes BISA.
Jangan tunda lagi! Sekarang adalah saat yang tepat untuk membuka rekening Tabungan BRI Simpedes BISA melalui BRImo. ini bisa diunduh secara gratis di PlayStore bagi pengguna Android, AppStore bagi pengguna Apple, atau AppGallery bagi pengguna Huawei.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
AgenBRILink Berhasil Bukukan 285 Juta Transaksi hingga Kuartal I-2024
-
Dukung Festival Pesona Nusantara, BRImo Tawarkan Kemudahan Bertransaksi
-
Beri Dukungan UMKM Go Ekspor, BRI berangkatkan UMKM Kopi Bandung Gravfarm Ikuti Expo di Amerika Serikat
-
Punya Peran Penting, Pemenang Program Super AgenBRILink Dapat Apresiasi dari BRI
-
Sangat Aman, Pengamat Sebut Tak Perlu Khawatir Menabung di Bank
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
-
Rekomendasi HP Murah Rp1 Jutaan RAM 6 GB: Kamera 50 MP, Baterai Super Awet
-
Rumit! Ini Skenario Semen Padang, Barito Putera dan PSS Sleman Lolos Degradasi
-
Comeback Bela Timnas Indonesia, 10 Keunggulan Stefano Lilipaly
-
Harga Bitcoin Diramal Tembus USD 250.000, Robert Kiyosaki: Beli yang Banyak, Jangan Jual
Terkini
-
BRI Genjot Pembiayaan Berkelanjutan: Sentuh Angka Fantastis Rp796 Triliun!
-
Klaim Saldo DANA Gratis dengan Sekali Klik di Sini
-
Bupati Rudy Susmanto Dorong Tirta Kahuripan Gandeng Swasta, Layanan Air Bersih Harus Merata
-
Minggu Sore Ini Warga Bogor Rasakan Getaran Gempa Magnitudo 2,9
-
Malam Kelam di Cibinong! Satpol PP Bongkar Praktik Prostitusi Michat, 4 PSK Positif HIV