Scroll untuk membaca artikel
Rizki Nurmansyah
Jum'at, 11 Desember 2020 | 09:44 WIB
Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Shihab. (Youtube/Front TV)

Berikut daftar enam tersangka yang diumumkan Polda Metro Jaya pada Kamis (10/12/2020) :

  1. Habib Rizieq Shihab, selaku penyelenggara acara
  2. Haris Ubaidillah, selaku ketua panitia
  3. Ali bin Alwi Alatas, selaku sekretaris panitia
  4. Maman Suryadi, Panglima FPI sekaligus penanggung jawab keamanan acara
  5. Sobri Lubis, selaku penanggung jawab acara
  6. Habib Idrus, selaku kepala seksi acara

Load More