SuaraBogor.id - Aa Gym bercerai. Aa Gym ceraikan Teh Ninih, istri pertamanya. Teh Ninih bernama lengkap Ninih Muthmainmah .
Kabar Aa Gym ceraikan Teh Ninih belum sampai ke Pengadilan Agama Bandung. Aa Gym ceraikan Teh Ninih hingga kini belum terdaftar perceraian atas nama tersebut.
Aa Gym ceraikan Teh Ninih sudah mengucap tiga kali talak ke teh Ninih.
"Untuk nama Abdullah Gymnastiar belum terdaftar (gugatannya) di Pengadilan Agama Bandung," ujar Subai SH, Humas Pengadilan Agama Bandung, dikutip dari YouTube SelebOncam News, Minggu (17/1/2021).
Baca Juga: Aa Gym Kena Sindiran Pedas Warganet Usai Jokowi Divaksin Covid-19
Sementara, dari ikrar talak ke pengajuan gugatan belum bisa diketahui lantaran Aa Gym tidak mendaftarkannya.
"Kalau belum daftar belum tahu, pas udah daftar nanti mulai gugatan (ke talak diketahui). Pakai pengacara bisa, tapi namanya kan pasti ada, cuman sejauh ini belum ada (nama Abdullah Gymnastiar)," jelasnya.
Kabar cerai Aa Gym atas istri pertamanya diinformasikan anak mereka, Muhammad Ghaza Al Ghazali di laman Facebook. Beberapa waktu lalu, ia mengumumkan ibunya sudah diceraikan sang ayah.
“Dengan ini saya memberitahukan kepada sahabat-sahabt semua, bahwasanya ibu saya, Ninih Muthmainah telah di cerai talak tiga oleh ayah saya (Aa Gym),” tulis Ghaza dikutip dari akun @mak_inpoh, 31 Desember 2020.
Selain pengumuman mengejutkan ini, Muhammad Ghaza Al Ghazali juga menerangkan bahwa sang ibu tak lagi mengurusi keperluan pesantren yang dikelola Aa Gym.
Baca Juga: Wasiat Syekh Ali Jaber, Aa Gym: Agar Selalu Dekat Dengan Alquran
Berita Terkait
-
Pendidikan Aa Gym Vs Ustaz Maulana, Aksinya di Jalanan Bak Langit Bumi
-
Berapa Tarif Ceramah Aa Gym? Aksinya di Jalanan Bandung Sebelum Pengajian Disorot
-
Gemas Kena Macet, Aa Gym Turun dari Mobil Tegur Pengendara Motor
-
OJK Cabut PayTren, Ustaz Yusuf Mansur Pernah Disentil Aa Gym: Dia Ceramah Habis Harta Kita
-
Aa Gym Ungkap Peristiwa Penting yang Terjadi Pada 17 Ramadan, Bukan Hanya Waktu Turunnya Al Quran?
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Menghitung Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Menang, Imbang, atau Kalah Melawan China
Pilihan
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
Terkini
-
Kepadatan Puncak Bogor Tak Terbendung, One Way Arah Jakarta Diperkirakan Sampai Pukul 18.00 WIB
-
Kang Dedi Mulyadi Lapor! Ada Dugaan Pemotongan THR Sopir Angkot di Puncak Bogor
-
Puncak Macet Parah! One Way Diberlakukan Sampai Sore Nanti
-
Kemarin Puncak Lumpuh Total! Macet Parah dari Gadog Sampai Cibodas
-
Ajak Warga Berlibur di Bogor, Rudy Susmanto Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Wisatawan