SuaraBogor.id - Suami bakar istri di Jalan Pasar 7 Beringin ditangkap. Dia adalah N (21), bakar istrinya, Rani (20).
Suami bakar istri di Jalan Pasar 7 Beringin. Sang suami adalah N, berusia 21 tahun.
Suami bakar istri di rumah mereka di Jalan Pasar 7 Beringin, Desa Tembung, Deli Serdang, Sumatera Utara, Minggu (31/1/2021) dinihari.
Kanit Reskrim Polsek Percut Seituan, Iptu Jhon Panjaitan menyebut, pelaku sudah ditangkap. Polisi melakukan penyelidikan.
"Benar tersangka sudah diamankan. Motifnya cemburu," katanya, dilansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Senin (1/2/2021).
Bibi korban Titik (36) mengatakan, sebelum kejadian, sang suami membawa seorang wanita diduga selingkuhannya ke rumah mereka.
Korban yang melihat kemudian memarahi, hingga cekcok mulut pun terjadi.
"Suaminya langsung menyiram bensin da membakar istrinya. Saat ini, suaminya sudah kabur bersama selingkuhannya," katanya,
Warga yang mengetahui mendatangi rumah korban untuk membantu memadamkan api. Selanjutnya, korbandilarikan ke Rumah Sakit Mitra Medika.
Baca Juga: Istri Dibakar Suami Bernama Rani, Masih Muda Banget 20 Tahun
Berita Terkait
-
'Bisikan' Adik Bikin Panas, Aksi Sadis Residivis di Jaktim Bakar Istrinya Hidup-hidup
-
Suami Pembakar Istri di Otista Ternyata Residivis, Ancaman Hukuman Ance Diperberat!
-
Suami Bakar Istri di Jakarta Timur, Dipicu Cemburu Lihat Pasangan Dibonceng Lelaki Lain
-
Buron usai Bakar Istri Hidup-hidup, Warga di Jatinegara Jaktim Resah Ulah Suami Pembuat Onar
-
Fakta Baru Suami di Cakung Bakar Istri Hidup-hidup: MA Ditangkap saat Nge-fly Narkoba di WC
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
9 Ribu Pegawai Paruh Waktu di Bogor Diberi Peringatan Keras: Jangan Gadai SK
-
Debut Kapten Timnas U-22 Ivar Jenner: Indonesia Dipermalukan Mali 0-3 di Stadion Pakansari
-
Gus Ipul Ungkap Satu Faktor Kunci Keberhasilan Program Kesejahteraan
-
Bentuk Raperda Baru, DPRD Kota Bogor Dukung Capaian RPJMD 2025 - 2030
-
Rudy Susmanto Lantik Ribuan PPPK: Momen Haru Suradi, Penjaga Sekolah yang 20 Tahun Berjuang