SuaraBogor.id - Jasad Meliyanti penuh luka lebam. Jasad Meliyanti ditemukan di dalam lemari Hotel Royal Phoenix. Sekujur tubuh Meliyanti penuh luka.
Mayat dalam lemari Meliyanti adalah seorang gadis Subang. Meliyanti adalah warga Dusun Pasir Tanjung, Sidajaya, Cipunagara, Kabupaten Subang, Jawa Barat (Jabar).
Jasad Meliyanti ditemukan di dalam sebuah lemari di Hotel Royal Phoenix, Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, Kamis (11/2/2021) sekitar pukul 11.00 WIB.
Sebelum ditemukan meninggal dunia, Meliyanti diketahui check in atau memesan kamar hotel bersama seorang laki-laki, Rabu (10/2/2021).
Baca Juga: Meliyanti, Mayat Dalam Lemari Hotel Royal Phoenix Ternyata Gadis Subang
Meliyanti tewas mengenaskan di dalam hotel setelah check in bersama pria.
Pegawai hotel menemukan mayat Meliyanti saat hendak membersihkan kamar nomor 102. Korban ditemukan dalam lemari dengan posisi duduk dan menghadap ke atas.
Selain itu, tubuhnya juga ditindih tas.
Kapolsek Semarang Selatan, Kompol Untung Kistopo menjelaskan berdasarkan keterangan saksi, pria yang check in bersama korban telah meninggalkan hotel pada Kamis pagi, sekitar pukul 04.49 WIB.
Pria tersebut bahkan minta diantarkan oleh seorang pegawai hotel ke terminal bus di Sukun, Banyumanik. Pria itu mengaku akan pulang ke Wonosobo, karena kerabatnya meninggal dunia.
Baca Juga: Mayat Dalam Lemari Melyanti Check In dengan Pria Sejak 2 Febuari
"Kami sudah kantongi identitas terduga pelaku. Saat ini kami masih memburunya," ujar Untung.
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Tim Kesehatan Hingga Ambulans Disiagakan Pemkab Bogor Jelang Pilkada
-
Atang-Annida Kerahkan 3.978 saksi Untuk Kawal Pilkada
-
Presiden Prabowo Bakal Mencoblos di TPS 08 Desa Bojongkoneng Bogor
-
Pemkab Bogor dan Bawaslu Copot APK Selama Masa Tenang
-
Mortir Sisa Perang Dunia ke II Ditemukan di Kali Ciluar Sukaraja Bogor