SuaraBogor.id - Sahrul Gunawan merupakan calon wakil Bupati Bandung terpilih pada Pilkada 2020 kemarin. Ternyata, domisilinya masih berstatus sebagai warga DKI Jakarta.
Namun, Sahrul Gunawan akan segera membuat surat pindah dari DKI Jakarta supaya berdomisili di Kabupaten Bandung. Apalagi, saat ini dirinya terpilih menjadi wakil Bupati Bandung.
"Untuk menjadi bagian warga Kabupaten Bandung dan saya juga ingin mendedikasikan diri saya. Insya Alloh dalam waktu dekat akan mengurus perpindahan kependudukan ke Kabupaten Bandung," tutur Sahrul di Cimenyan, dikutip dari Ayobandung.com -jaringan Suara.com, Senin (22/3/2021).
Sejatinya, kata Sahrul, dirinya sejak lama memiliki sebuah rumah di kawasan Taman Kopo Indah (TKI), Margahayu, sehingga jika akan berpindah tempat tinggal, tidak harus membeli properti di wilayah Kabupaten Bandung.
Baca Juga: Termasuk Bonek, Pendukung Tim Grup C Diminta Tak Datang ke Si Jalak Harupat
Rumahnya di TKI direncanakan menjadi alamat dalam KTP Kabupaten Bandung, apabila dia sudah mengurus perindahan tempat tinggal.
"Mudah-mudahan secepatnya bisa diurus dan seutuhnya menjadi warga Kabupaten Bandung," tutupnya.
Berita Terkait
-
Sahrul Gunawan Muak Keputusan Larang Putranya Kuliah di UGM Dikaitkan Ijazah Palsu Jokowi
-
10 Fakta Keputusan Sahrul Gunawan Larang Anaknya Kuliah di UGM, Sempat Merasa Bersalah
-
Bencana Longsor di Nagreg, Kantor Desa dan Rumah Warga Rusak Berat
-
Dedi Mulyadi Tegur Langsung Jeje Govinda Perkara Bawa Anak ke Kantor Dinas di Jam Kerja
-
Warganet Tanya Soal Jeje Govinda Bawa Anak ke Kantor, Kang Dedi Mulyadi Samakan Dengan Nabi
Tag
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Bupati Bogor Usulkan Tiga Raperda Prioritas, Demi Kemajuan Daerah dan Pelayanan Terbaik
-
Awas! Banyak Pinjol Ilegal Beroperasi, Berikut Daftar 200 Pinjaman Online Ilegal
-
Langsung Cair! Rp700 Ribu DANA Kaget Siap Diklaim Malam Ini
-
Awas! Buang Sampah Tak Tepat Waktu di Cianjur Bakal Kena Denda Setengah Juta
-
BRI Dukung Pembinaan Anak Muda Lewat Olah Raga, Jadi Sponsor Garuda Futsal League Series 3