SuaraBogor.id - Banjir bandang yang menerjang wilayah Desa Citegah, Kecamatan Sumedang Selatan, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat menyebabkan satu orang meninggal dunia.
Informasi yang didapat, Tim SAR gabungan berhasil menemukan satu orang korban banjir bandang di Sumedang.
Dilansir dari Ayobandung.com -jaringan Suara,com. Komandan Tim Rescue Kantor SAR Bandung, Idham Salasa, mengatakan, satu korban atas nama Wareng alias Mamat Rahmat (40) ditemukan pada Jumat (26/3/2021) pukul 05.30 WIB.
"Korban ditemukan Tim SAR Gabungan di area persawahan yang menjadi limpahan banjir bandang tersebut," tutur Idham kepada.
Baca Juga: Diguyur Hujan Deras, Sumedang Diterjang Banjir Bandang
Saat kejadian, korban sedang bekerja di area persawahan tersebut dan tidak sempat menyelamatkan diri ketika banjir bandang datang.
"Jasad korban berhasil dievakuasi pukul 06.15 WIB dan langsung dibawa ke RSUD Sumedang untuk proses serah terima dengan pihak keluarga," katanya.
Sejauh ini, banjir bandang Desa Citengah, memakan satu orang korban jiwa. "Saat kejadian, ada dua korban, satu korban selamat dan satu korban meninggal dunia atas nama Wareng alias Mamat Rahmat," tutupnya.
Berita Terkait
-
Destinasi Wisata Alam Pilihan di Sumedang, Tiket, Fasilitas dan Aksesnya
-
Banjir Bandang Melanda Sukabumi, 91 Ribu Jiwa Terdampak
-
Bekasi Banjir Bandang, KAI Lakukan Rekayasa Operasional KRL
-
Puncak Bogor Porak-Poranda, 7 Jembatan Hancur Diterjang Banjir Bandang
-
Banjir Bandang Susulan Kembali Terjadi di Puncak Bogor, Satu Balita Dikabarkan Jadi Korban
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
Terkini
-
Kepadatan Puncak Bogor Tak Terbendung, One Way Arah Jakarta Diperkirakan Sampai Pukul 18.00 WIB
-
Kang Dedi Mulyadi Lapor! Ada Dugaan Pemotongan THR Sopir Angkot di Puncak Bogor
-
Puncak Macet Parah! One Way Diberlakukan Sampai Sore Nanti
-
Kemarin Puncak Lumpuh Total! Macet Parah dari Gadog Sampai Cibodas
-
Ajak Warga Berlibur di Bogor, Rudy Susmanto Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Wisatawan