SuaraBogor.id - Ketika cinta sudah kuat maka tak akan bisa satupun yang menghalanginya, apalagi ketika sudah di takdirkan jadi, maka akan jadi.
Seperti kisah cinta antara pria bule membuat artis kepincut dan akhirnya menikah. Sebelumnya mereka beda agama, namun dengan kekuatan cinta mereka rela untuk pindah agama.
Akhirnya, tiga suami bule artis tersebut memilih untuk masuk agama Islam alias mualaf. Dua di antaranya pun lantas mengganti namanya lebih Islami.
Siapa aja nih tiga suami artis bule mualaf saat nikah? Simak langsung di bawah ini :
Baca Juga: Laku Spiritual Marcell Siahaan, Agnostik, Kristen, Budha, Berakhir di Islam
1. Nadia Vega
Nadia Vega jadi salah satu pesinetron yang jarang muncul setelah menikah. Nadia Vega dipersunting oleh pria Belanda bernama Yaar Jorik Cozy.
Sempat beda agama, Yaar Jorik Cozy akhirnya memutuskan mualaf sebelum menikahi Nadia Vega. Suami Nadia Vega pun berganti nama menjadi Sultan Yaar Jorik Cozy. Pasca nikah, Nadia Vega dan suami memutuskan menetap di Singapura.
2. Indah Kalalo
Supermodel Indah Kalalo berjodoh dengan seorang bule ganteng bernama Justin Werner. Suami Indah Kalalo sendiri merupakan pria Australia yang akhirnya mualaf saat menikah.
Baca Juga: 2 Kali Pindah Agama, Ini Alasan Marcell Siahaan Mantap Jadi Mualaf
Hidup bahagia dan terlihat harmonis, keduanya menikah dan kini telah memiliki tiga orang anak yang menggemaskan. Nama putra dan putri mereka yaitu Ayanna Rose Werner, Byron Benjamin Werner, dan Tigerlily Grace Werner.
Aktris dan penyanyi Paramitha Rusady sempat menikah dengan Nenad Bago, pria bule asal Kroasia. Keduanya menikah dan Nenad Bago memilih untuk mualaf.
Nenad Bago pun mengganti nama jadi Muhammad Hamja Akbar kala itu. Dikaruniai satu orang anak, sayangnya rumah tangga mereka berujung perceraian di tahun 2012.
Berita Terkait
-
Ulasan Novel Beautiful Broken Love, Kisah Cinta setelah Kehilangan
-
Menang Piala Citra 2024, Ini 4 Rekomendasi Film Terbaik Nirina Zubir
-
Ulasan Novel 'Beautiful World, Where Are You': Menggali Makna Hidup dan Cinta
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Cianjur Darurat Bencana, Pergerakan Tanah Paksa Ratusan Warga Tinggalkan Rumah
-
Ada Potensi Politik Uang di Pilkada 2024, Bawaslu Kabupaten Bogor Kerahkan 7.908 Pengawas TPS
-
Tim Kesehatan Hingga Ambulans Disiagakan Pemkab Bogor Jelang Pilkada
-
Atang-Annida Kerahkan 3.978 saksi Untuk Kawal Pilkada
-
Presiden Prabowo Bakal Mencoblos di TPS 08 Desa Bojongkoneng Bogor