SuaraBogor.id - Nissa Sabyan kembali menjadi perbincangan netizen, usai foto bersama dengan pengantin perempuan viral di media sosial.
Hal ini diketahui dari unggahan akun Instagram gosip @lambe_turah, yang memperlihatkan Nissa Sabyan hadir kondangan.
Dalam unggahan tersebut, terlihat Nissa Sabyan tampil cantik dengan outfit bernuansa pink. Ia menggunakan atasan batik pink dengan bawahan kain senada.
Vokalis Sabyan Gambus ini pun memilih pashmina warna senada sebagai paduannya. Ia menggunakan makeup flawless yang memukau kala itu.
Baca Juga: Setiap Hari Anjing Datang Minta Makan, Aksi Penjual Gorengan Tuai Pujian
Unggahan Nissa Sabyan hadiri kondangan ini jelas membuat netizen heboh. Seperti yang diketahui, Nissa Sabyan sempat digosipkan hamil pasca viral video elus perut.
Beberapa netizen pun kompak salah fokus ke bagian perut Nissa Sabyan di momen tersebut. Banyak yang berkomentar di lapak Instagram akun gosip ini.
"Salfok ama perut," ujar salah satu netizen.
"Mungkin abis makan ikan kembung, makanya perutnya juga ikut kembung," sahut yang lain.
"Seketika fokus langsung ke bagian perut," kata yang lain.
Baca Juga: Viral Bocah Nyanyi Lagu Agar Adik Tidur, Liriknya Kocak Berisi Kode Keras
"Mungkin lama nggak keluar ke mana-mana bun, hobinya makan dan mager," ujar netizen.
Berita Terkait
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Hadiri Launching BISKITA Trans Pakuan, Ketua DPRD Kota Bogor Dukung Pengoperasian Kembali
-
Terima Aksi Demonstrasi Mahasiswa, DPRD Kota Bogor Perjuangkan Aspirasi
-
Hasil Rapat Paripurna: DPRD Kota Bogor Tetapkan Tatib Baru dan Bentuk Empat Pansus
-
Perempuan Hebat di Balik Tenun Ulos: Cerita Sukses Program Klasterkuhidupku BRI
-
BRI Boyong UMKM Binaannya ke Singapura, Jadi Partisipan di FHA-Food & Beverage 2025 Skala Global