SuaraBogor.id - Bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) Kota Bogor, lebih baik dipertimbangkan kembali jika mau mudik lebaran 2021.
Sebab, saat ini Pemerintah Kota Bogor menyambut baik larangan mudik lebaran Idul Fitri tersebut.
Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim mengatakan, Pemkot Bogor tentunya mendukung kebijakan pemerintah pusat.
"Pemerintah Kota Bogor tentunya sangat mendukung apalagi presiden dan pemerintah pusat sudah menetapkan cuti bersama cuma satu hari, dan larangan mudik khusus PNS akan kami laksanakan sesuai pemerintah pusat," kata Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim, Jumat (16/4/2021).
Dedie juga mengaku akan memberikan sanksi tegas, kepada PNS Kota Bogor jika kedapati nekat melakukan perjalanan mudik lebaran di tahun ini.
"Ada sanksi nya pasti. Mulai dari sanksi ringan, sedang, berat. Atau bisa juga sanksi teguran ringan, teguran sedang, teguran berat," ucapnya.
Kendati bakal memberikan sanksi tegas kepada PNS yang nekat melakukan mudik lebaran, namun bukan berarti Pemkot Bogor tidak memberikan kelonggaran.
Pemkot Bogor mungkin bakal memberikan izin mudik bagi PNS, apabila dalam keadaan mendesak.
"Tentu kami juga menyiapkan keringanan. Kalau memang logis dan mendesak tentunya akan kami pertimbangkan untuk memberikan izin mudik bagi PNS," tegasnya.
Baca Juga: PNS Hajar Atasan Pakai Tongkat Pel karena Kirim Pesan Cabul
Tag
Berita Terkait
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Kapan 1 Ramadhan 2026 Tanggal Berapa? Cek Tanggal Pasti Versi Muhammadiyah dan Pemerintah
-
Mimpi Besar 'Sang Penghibur' Terkubur Geliat Malam Gang Boker Ciracas
-
Apa Itu Rompi Lepas? Diprediksi Jadi Tren Baju Lebaran 2026
-
Tambang Emas Ilegal di Cigudeg Sulit Diberantas? Diduga Ada Cepu Bocorkan Razia Polisi
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita
-
Damkar Ciomas Bawa Mobil Tempur Cuma Buat Isi Kolam Renang Bocah yang Nangis Kejer
-
Damkar Bogor Gandeng Media Jadi Jembatan Edukasi Tanggap Bencana dan Bahaya Kebakaran
-
3 Rekomendasi Botol Minum Sepeda Terbaik 2026, Harga Mulai Rp50 Ribuan
-
BRI Salurkan Bonus dan Literasi Keuangan untuk Atlet SEA Games 2025