SuaraBogor.id - Artis Raffi Ahmad nampaknya kecewa dengan istrinya yakni Nagita Slavina. Sebab, pria yang sering disebut Sultan itu menilai bahwa istrinya tersebut selalu boros.
Ungkapan Raffi Ahmad kecewa sama Nagita Slavina karena, ibu dari Rafathar itu saat ini doyan belanja barang-barang mahal.
Menurut Raffi Ahmad, Nagita Slavina tidak pernah memikirkan sulitnya mencari uang.
"Belanja lo kira-kira lo. Pakai otak jangan pakai dompet. Mikir nggak, cari duit susah," kata Raffi Ahmad mengeluarkan unek-uneknya dalam video yang diunggah @mak_inpoh di Instagram pada Rabu (28/4/2021).
Baca Juga: Gigi Sewot Diomeli Raffi, Tsania Marwa Ditemani Polisi Jemput Anak
Nagita Slavina langsung bela diri setelah mendengar perkataan Raffi Ahmad. Ibu Rafathar Malik Ahmad ini mengatakan uang yang digunakan itu bukan milik sang suami. "Emang kenapa kalau gue belanja, gue minta sama lo?" ujar Nagita Slavina.
Bos Rans Cilegon FC ini mengingatkan Gigi sapaannya buat berhemat. Ketimbang belanja, dia lebih senang sang istri menabung uangnya tersebut. "Nabung dong jangan mentang-mentang lo punya duit," tutur Raffi Ahmad.
"Suka-suka gue, emang gue minta-minta elo?" jawab Nagita Slavina sewot.
Hanya saja, adu mulut itu terus berlanjut. Sulung tiga bersaudara itu merasa Nagita Slavina terlalu boros.
"Eh lo tapi tetep dong nggak boleh boros-boros. Ngapain lo beli tas ratusan juta, lo nggak mikir lo? Mending disumbangin," ucap Raffi Ahmad.
Baca Juga: Digoda Gabung Sriwijaya FC, Atta Halilintar: Mari Berbincang!
Nagita Slavina menuding suaminya itu sok tahu sampai menyebut tas-tasnya seharga ratusan juta rupiah. "Lo sok tahu banget, gue beli tas ratusan juta. Emang lo tahu?" timpal Nagita Slavina.
Sontak saja pertikaian suami istri itu mengundang beragam komentar dari para netizen. "Alhamdulillah nggak kayak mama gigi juga sekarang udah bisa jawab gitu. Bukan apa-apa tapi emang harus begitu supaya suami juga nggak seenaknya," kata @dailycat.id di kolom kometar.
"Tya adalah aku di antara orang orang kaya kebanyakan duit bingung ngapain," imbuh @lestarireyna.
"Kayaknya Raffi nyindir deh," sambung @diana_motret.
Berita Terkait
-
Sebaiknya Mandi Berapa Kali Sehari? Beda Kebiasaan Tasya Farasya dan Nagita Slavina Disorot
-
Melayat ke Rumah Duka, Raffi Ahmad Unggah Potret Kenangan dengan Hotma Sitompul
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Berjasa Besar Tangani Kasus Narkoba Raffi Ahmad, Hotma Sitompul Tak Minta Bayaran
-
Deretan Kasus Besar yang Ditangani Hotma Sitompul
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
Terkini
-
Diduga Tercemar Limbah, Ribuan Ikan di Setu Rawa Jejed Mati Secara Misterius
-
Pengguna DANA Merapat! Klaim Saldo Gratis Ratusan Ribu Rupiah Malam Ini
-
Domba Raksasa Bogor Bobot 130 Kg Jadi Jawara Nasional, Rudy Susmanto: Bukti Potensi Peternakan Kita
-
Gebrakan HUT TNI AU, Domba Garut 'Duel' di Pakansari, Bupati Rudy Terpukau
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor