SuaraBogor.id - Pasca mantan Sekretaris Umum FPI, Munarman ditangkap polisi karena dugaan terlibat terorisme di Indonesia, dunia maya dihebohkan kembali dengan video yang menunjukkan Munarman check in dengan perempuan di hotel.
Perempuan yang bersama Munarman saat check in itu yakni bernama Lily Sofia. Dia terekam bersama Munarman akhirnya terkonfirmasi.
Lily Sofia bukan orang lain bagi mantan Sekretaris Umum FPI tersebut. Pengacara Munarman mengonfirmasi, Lily Sofia adalah istri Munarman.
Seharian belakangan ini heboh narasi video yang menunjukkan Munarman pergi check in bersama perempuan bernama Lily Sofia. Warganet heboh sebab narasi video ini bernada negatif, Munarman check in dengan perempuan bukan istrinya.
Lily Sofia istri kedua Munarman
Kuasa hukum dari Munarman, Sugito Atmo Prawiro enggan berbicara banyak soal hal ini. Ia hanya mengungkapkan sosok wanita yang terlihat bersama Munarman di hotel adalah istri kedua mantan Sekretaris Umum FPI itu. Munarman menikah dengan istri kedua pada 2009.
“Orang kita kenal, kok. Istri pertamanya juga kenal. Itu istri kedua dan sudah menikah tahun 2009,” kata dilansir dari Hops.id -jaringan Suara.com, Jumat (30/4/2021).
Menurut keterangan laman Faktakini, dari pernikahannya dengan Lily Sofia, Munarman dikaruniai seorang anak.
Sebelum menikahi Lily Sofia, Munarman telah menikah dengan Ana Noviana. Pernikahan pertama Munarman ini berlangsung pada 1996.
Baca Juga: Heboh Seruan MUI Disuruh Ganti Nama Jadi MUM, Majelis Ulama Munarman
Dari pernikahan dengan Ana Noviana, Munarman dikaruniai tiga anak yaitu Rio Mohammad Alfarez, Rinaldo Mohammad Montazeri dan anak ketia dengan Ana lahir pada September 2008.
Narasi check in
Video dengan narasi menuding Munarman dan perempuan itu check in di sebuah hotel belakangan beredar di media sosial.
Dalam video tersebut, malahan dijuduli dengan Balada Cinta Sekjen FPI: 20 Jam Bersama Lily Sofia.
Video ini menampilkan perempuan bernama Lily Sofia menginap di hotel yang sama seorang pria yang dinarasikan sebagai Munarman. Gambar video dalam narasi ini mengambil rekaman CCTV sebuah hotel.
Rekaman menampilkan Lily dan Munarman masuk dan keluar kamar hotel nggak barengan gitu.
Berita Terkait
-
Teroris Menyusup Lewat Game Online, BNPT Ungkap 13 Anak Direkrut Jadi Simpatisan Jaringan Radikal
-
Bentuk Pasukan Khusus di Dunia Maya, Cara BNPT Mencegah Radikalisme di Era Tanpa Batas
-
Peringatan Ulta Levenia soal Ancaman Intervensi Asing di Indonesia
-
Prabowo Sebut Ada Makar dan Terorisme, Ferry Irwandi: Ibarat Kapal Tenggelam, Jangan Salahkan Air
-
Mantan Intelijen Kuliti Teror Politik: Penjarahan Rumah Demi Bungkam DPR?
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
Terkini
-
Rudy Susmanto: ASN Pemkab Bogor Terlibat Narkoba Tak Akan Dilindungi, Tes Urine Massal Menanti
-
5 Fakta Bentrok Diduga Ormas di Pasar Parung Bogor: Petugas Dikeroyok, Senjata Tajam Beredar
-
Hanya Gara-gara Parkir? Pasar Parung Mencekam: Oknum Ormas Ngamuk, Polres Bogor Turun Tangan
-
Hanya Karena Parkir Gratis? Ormas Diduga Keroyok Petugas Pasar Parung, CCTV Merekam Aksi Brutal
-
Gagal 'Swasembada' Ganja untuk Konsumsi Pribadi, Warga Cigudeg Ditangkap Bersama 7 Pohon Harapan