SuaraBogor.id - Satu unit truk Pertamina terbakar di sekitar jalur lambat Jalan Tol Jagorawi. Tepatnya KM19 Jalan Tol Jakarta - Bogor sekira pukul 17.35 WIB petang tadi seraya Petugas Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Bogor mendapat laporan peristiwa tersebut, Minggu (2/5/2021).
Kepala Seksi Operasional Pemadam Kebakaran Kabupaten Bogor Burhansyah membenarkan peristiwa yang sempat ramai di jagat maya lantaran nampak sebuah merekam detik-detik terbakarnya satu unit truk Pertamina tersebut.
“Betul. Ada tiga regu yang kami turunkan untuk melakukan pemadaman,” katanya.
Ia menyebut, petugas berhasil memadamkan api sekitar satu jam setelah api menyerah di pukul 18.30 WIB. “Belum diketahui sumber atau penyebab api. Tidak ada korban jiwa,” ucapnya.
Baca Juga: Ada Semburan Gas di Bekas Sumur Zaman Belanda, Begini Kata Bupati Indramayu
Sementara, Marketing and Communication Department Head Jasamarga Metropolitan Tollroad Irra Susiyanti mengaku saat ini api yang membakar satu unit truk tangki Pertaminta itu sudah padam.
Arus lalu lintas juga sudah kembali normal. Tidak terjadi lagi kepadatan meski sebelum saat kejadian tersendat beberapa waktu.
“Sudah padam arus lalu lintas sudah kembali normal. Jalan tol sudah bisa digunakan kembali,” singkatnya.
Kontributor : Regi Pranata Bangun
Baca Juga: Lima Hari Aliran Air PDAM Seret, Warga Sedayu Kebingungan Mau Mandi
Berita Terkait
-
Scan Barcode di Segel LPG Bright Gas Supaya Tahu Asal Bright Gas yang Kamu Beli
-
Pertamina International Shipping Dorong Generasi Muda Jaga Ekosistem Laut
-
Pertamina Patra Niaga Tindak Tegas SPBU Nakal di Yogyakarta
-
Lewat Kurikulum Go Green, Pertamina Bawa Peserta UMK Academy Bertransformasi Menuju UMKM Hijau
-
Hadirkan Risalah Inovasi Migas Terbanyak, Regional Indonesia Timur Pertamina Catat Rekor Muri
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
-
Luhut Yakin Prabowo Bisa Capai Pertumbuhan Ekonomi 8%, Ini Strateginya
-
Teken Dealership Agreement Eksklusif, MAB Jadi Distributor Resmi Truk Yutong di Indonesia
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"
Terkini
-
Reformasi Birokrasi di Bogor, Atang-Annida Dorong ASN Profesional
-
Kronologi Lengkap Empat Santri Tewas Akibat Longsor di Ponpes Sukabumi, Dua Luka Ringan Tiga Luka Berat
-
Anies Baswedan Dukung Atang Trisnanto Jadi Wali Kota Bogor
-
Dukung MCP KPK, DPRD Komitmen Hadirkan Pengelolaan Pokir yang Akuntabel
-
AI Jadi Kunci Sukses Media Daring? Suara.com Bagi Tips dan Triknya