SuaraBogor.id - Badan Meteorologi Klimitalogi dan Geofisika atau BMKG Kota Bandung berhasil merekam dengan jelas Gerhana Bulan Total sampai berakhir.
Gerhana Bulan Total atau Super Blood Moon sendiri terekam BMKG sangat jelas.
Hal itu terlihat dimana proses perekaman Gerhana Bulan Total yang dilaksanakan di Lereng Anteng, Lembang sejak pukul 15.40 WIB.
Ketua BMKG Kota Bandung, Teguh Rahayu menjelaskan, pihaknya masuk fae gerhana pada pukul 18.09 WIB.
"Pada 18.18, kita masuk ke fase puncak gerhana bulan totalnya," ujar Ayu sapaan akrabnya dikutip dari Ayobandung.com -jaringan Suara.com, Rabu (26/5/2021).
"Gerhana total berakhir pada 18.29," imbuhnya.
Ia bersyukur pihaknya beserta jajarannya berhasil melakukan pengamatan lantaran didukung oleh cuaca yang cerah.
"Tadi kita bisa mengamati dengan jelas pergerakan bulannya, jadi terekam di kamera pun sangat jelas," ujarnya.
Menurut Ayu, fenomena Gerhana Bulan Total ini adalah fenomena alam yang langka. Fenomena alam tersebut terjadi karena ketika posisi Matahari, Bulan, dan Bumi berada dalam posisi yang sejajar.
Baca Juga: Fakta-fakta Gerhana Bulan Total yang Terjadi 195 Tahun Sekali
Berita Terkait
-
Sedia Payung! Jakarta Bakal Diguyur Hujan Merata Hari Ini
-
Jakarta Diguyur Hujan Ringan Hari Ini, Waspada Kelembapan Udara Meningkat
-
BMKG: Hujan Akan Dominasi Akhir Pekan Perdana 2026, Waspada Petir di Sejumlah Wilayah
-
BMKG Kalteng Ingatkan Cuaca Ekstrem Sepekan ke Depan, Warga Diminta Tingkatkan Kesiapsiagaan
-
Puncak Musim Hujan, BMKG Minta Warga DIY Waspadai Banjir dan Longsor
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita
-
Damkar Ciomas Bawa Mobil Tempur Cuma Buat Isi Kolam Renang Bocah yang Nangis Kejer
-
Damkar Bogor Gandeng Media Jadi Jembatan Edukasi Tanggap Bencana dan Bahaya Kebakaran
-
3 Rekomendasi Botol Minum Sepeda Terbaik 2026, Harga Mulai Rp50 Ribuan
-
BRI Salurkan Bonus dan Literasi Keuangan untuk Atlet SEA Games 2025