SuaraBogor.id - Nenek Wulan Guritno meninggal dunia. Informasi itu disampaikan Wulan Guritno pada akun instagram pribadinya.
Nenek Wulan Guritno meninggal dunia di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo Sabtu (17/7/2021) siang kemarin.
Dalam unggahannya, Wulan Guritno yang kini berusia 40 tahun ini menampilkan foto dengan latar belakang hitam dengan cahaya dari atas.
"Innalillahi wa innailaihi rajiun, telah berpulang ke haribaan Allah SWT, Ibunda, Eyang kami Hj Sri Arimbi binti Sri Hard Hardijopranoto pada hari ini tanggal 17 Juli 2021 menjelang waktu zuhur di RSCM JAKARTA," tulis Wulan Guritno.
Baca Juga: Wulan Guritno sedang Berduka, Neneknya Meninggal Dunia
Ibu tiga anak ini pun mendoakan almarhumah neneknya dihapus dosa-dosanya dan arwah almarhumah diterima Allah SWT.
"Semoga almarhumah diampuni seluruh dosa-dosanya, diterima amal ibadahnya dan mendapatkan tempat yang terbaik disisi Allah SWT," tutur Wulan Guritno.
Beberapa netizen dan rekan artis pun langsung merespons unggahan Wulan Guritno dan menyampaikan perasaan duka.
"Al Fatiha buat Eyang, Mon," komentar komedian Aming.
"Turut berduka cita ya kak," ujar Roby Purba.
Baca Juga: Petugas Pemakaman Nenek Wulan Guritno Menggunakan Baju APD
"Innalilahi Wainna lilabi rojiun," tutur akun @dwikkkymarsall.
"Turut berduka ya Lan. Semoga Eyang dapat tempat terbaik di sisi Allah Allah SWT," tulis akun @agungdien.
Berita Terkait
-
Kabar Duka, Komedian Sung Yong Meninggal Dunia
-
Kecewa Tidak Lulus Ujian, Siswa di China Tikam Murid Lain: 8 Orang Tewas 17 Luka-luka
-
Istri Piet Pagau Meninggal Dunia, Keluarga Raffi Ahmad Berduka
-
Janji Ikang Fawzi Jalankan Wasiat Marissa Haque: Sesuai Selera Istriku!
-
Gurita Bisnis Wulan Guritno, Pernah Terjerat Kasus Judi Online hingga Hengkang dari Kelab Malam SCBD!
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor
-
Pesta Bogor Hepi Sendi-Melli, Ribuan Relawan Siap Rebut Kemenangan di Pilkada
-
Inilah Kelebihan Samsung A35 dengan RAM 8 GB