Kepala Seksi Penanganan Fakir Miskin Dinas Sosial Kabupaten Bogor Djodi Anggoronadi mengatakan, pada Agustus ini ada sekitar 354.272 warga Kabupaten Bogor yang terdaftar sebagai penerima bantuan beras 10 kilogram dari pemerintah.
"354.272 warga ini merupakan warga Kabupaten Bogor yang terdampak pandemi Covid-19 dan sudah terdaftar sebagai penerima bantuan," katanya.
Rencananya, pendistribusian beras 10 kilogram tersebut akan diberikan berbarengan dengan Bantuan Sosial Tunai (BST) dari Kementerian Sosial, yang saat ini sedang didistribusikan oleh pemerintah melalui PT Pos Indonesia.
"Kemungkinan pendistribusiannya bareng dengan BST Rp600 ribu dari Kementerian Sosial lewat Kantor Pos," ujarnya.
Baca Juga: Tolong Mensos Risma, Beras Bantuan PPKM di Pandeglang dan Lebak Tak Layak Konsumsi
Jika sebelumnya pendistribusian dilakukan di kantor kelurahan, desa dan fasilitas umum lainnya. Kali ini pendistribusian dilakukan dengan sistem door to door langsung kepada masyarakat.
"Karena posisinya saat ini sedang PPKM Level 4, jadi pendistribusian dilakukan oleh Kantor Pos dengan sistem door to door. Jadi petugas kantor pos langsung mendatangi masyarakat ke rumahnya masing-masing," ungkapnya.
Djodi menargetkan, pendistribusian BST Kemensos dan beras 10 kilogram tersebut bisa selesai pada Agustus 2021 ini. "Semoga saja pendistribusian ini bisa selesai sesuai dengan target yang sudah ditetapkan," tutupnya.
Berita Terkait
-
Siap-siap! Ojol Akan Berstatus Pelaku UMKM, Bisa Raih Bansos Hingga Beli BBM Subsidi
-
Singapura Berikan Bansos Tunai Rp 76 Juta untuk Warga yang Kena PHK
-
Cara Daftar dan Cek Sembako KJP, Dapatkan Harga Kebutuhan Pangan Harga Murah!
-
BULOG Serap 1 Juta Ton Beras, Panen Raya Jadi Momentum Perkuat Ketahanan Pangan
-
Jadwal Pencairan PIP April 2025 dan Cara Cek Penerima Pakai NISN
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Heboh Kasus Eks Sirkus OCI, Taman Safari Indonesia Tak Ingin Tercoreng
-
Butuh Dana Cepat? 3.324 PPPK di Bogor Bisa Sekolahkan SK di BUMD Bank Tegar Beriman: Cek Syaratnya
-
Bangga! Layanan Wealth Management BRI Diganjar Penghargaan Internasional oleh Euromoney
-
Aktivitas Gempa Meningkat, Gunung Gede dalam Pantauan Ketat
-
Dirut TSI Bantah Eksploitasi: Kami Justru Rawat dan Selamatkan Mereka dari Prostitusi