SuaraBogor.id - Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto mengatakan wilayah Kota Bogor keluar dari zona merah Covid-19.
Hal itu diungkapkan Bima Arya pada akun instagram pribadinya. Dia mengatakan, bahwa Bogor saat ini zona oranye.
"Alhamdulillah, sekarang Kota Bogor oranye," katanya, dikutip Suarabogor.id pada akun instagram @bimaaryasugiarto, Senin (16/8/2021).
Menurut Bima Arya, saat ini Covid-19 di Kota Bogor sudah mulai terkendali.
"Saat ini Covid-19 di Kota Bogor sudah terkendali," katanya.
Baca Juga: Lalu Lintas Puncak Padat di Akhir Pekan, Polres Bogor Segera Koordinasi dengan Perbatasan
Meski begitu, Bima mengaku wilayahnya belum mengalami penurunan level dalam aturan PPKM. Kota Bogor termasuk dalam wilayah aglomerasi Jabodetabek yang masih PPKM Level 4.
"Tetapi belum aman, saya titip kepada Ketua RT dan RW jangan dulu mengadakan 17 agustusan, apalagi itu menimbulkan kerumunan," imbuhnya.
"Tunda dulu balap lombanya dan panjat pinangnya, kalau virtual silahkan," jelasnya.
Berita Terkait
-
Pas Band Guncang Sirkuit Sentul saat Kampanye Akbar Rudy Susmanto
-
Wamendagri Bima Tegaskan Komitmen Kemendagri Tingkatkan Partisipasi Pemilih pada Pilkada Serentak 2024
-
Wamendagri Bima Arya Tegaskan Infrastruktur Digital Harus Inklusif dan Berdampak Pada Kesejahteraan
-
Dalam Rakornas, Wamendagri Bima Arya Sebut Validitas Data Dukcapil Jadi Kunci Sukses Indonesia Emas 2045
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Disdukcapil Kabupaten Bogor Buka Lebih Banyak Slot Layanan, Masyarakat Diuntungkan
-
Dukung Penuh Paslon Rudy-Ade, Rachmat Yasin: Bogor Akan Semakin Berkembang
-
Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor
-
Pesta Bogor Hepi Sendi-Melli, Ribuan Relawan Siap Rebut Kemenangan di Pilkada
-
Inilah Kelebihan Samsung A35 dengan RAM 8 GB