SuaraBogor.id - Bagi anda yang belum taha cara cek NIK KTP atau Nomor Induk Kependudukan lewat situs resmi pemeintah secara online. Suara.com memberikan langkah-langkah cara cek NIK online hanya membutuhkan handphone atau laptop dan akses internet.
Sehingga, Anda sudah tidak perlu lagi datang ke kantor Dinas Kependudukan Catatan Sipil (Disdukcapil) untuk mengetahui validitas nomor identitas. Untuk lebih lengkapnya, berikut cara cek NIK online yang dapat kalian coba.
Cara-cara cek NIK Online
Berikut beberapa cara cek NIK online, bisa dilakukan di rumah dan di mana saja, asalkan ada akses internet.
1. Akses langsung ke situs yang disediakan pemerintah daerah setempat
Warga cukup klik link cara cek NIK online yang disediakan dan mengikuti langkah-langkah yang tersedia.
Beberapa link cara cek NIK online yang disediakan pemda:
- https://disdukcapil.tegalkab.go.id/informasi/cek_nik untuk Kabupaten Tegal
- https://disdukcapilbisa.batam.go.id/periksa/nik untuk Kota Batam
- https://dispendukcapil.kendalkab.go.id/ceknik untuk Kabupaten Kendal
- https://kependudukancapil.jakarta.go.id/pages/?page=index&a=13&b=65 untuk DKI Jakarta
- https://dispermadesdukcapil.jatengprov.go.id/kabkota untuk seluruh Jawa Tengah
- https://cettar.jatimprov.go.id/aduan/6023a37e/cek-no-nik untuk Jawa Timur
- https://disdukcapil.bandung.go.id/ untuk Bandung
- https://disdukcapil.tangerangkota.go.id/ceknik/ untuk Kota Tangerang
- 2. Kirim SMS atau WhatsApp ke nomor yang disediakan
Cara cek NIK lewat SMS adalah ketik dengan format Cek#KTP#NIK ke nomor 0815-3636-9999 milik Disdukcapil Kemendagri
Cara cek NIK lewat WhatsApp adalah ketik dengan format nama lengkap sesuai dengan KTP, NIK, kelurahan/kecamatan/kabupaten/kota ke nomor 0813-2691-2479
Baca Juga: 5 Cara Cek NIK Online Lewat Situs Resmi Pemerintah
3. Menghubungi call center
Cara cek NIK online berikutnya adalah menghubungi call center Disdukcapil Kemendagri di nomor 1500-537. Menghubungi call center untuk cek NIK sebetulnya lebih cepat jika langsung diangkat petugas.
4. Mengirim pesan lewat Facebook dan Twitter
- Cek NIK lewat Facebook ialah hubungi melalui halaman Halo Dukcapil.
- Jika akan mengecek NIK lewat twitter hubungi alamat twitter @ccdukcapil.
- Gunakan format #NIK#Nama_Lengkap#Nomor_Kartu_Keluarga#Nomor_Telp#Keluhan, agar memperoleh tanggapan secepatnya.
5. Cek NIK online lewat email
Anda juga bisa cek NIK Online melalui email. Caranya gampang, yaitu:
- Kirim pesan dengan format #NIK#Nama_Lengkap#Nomor_Kartu_Keluarga#Nomor_Telp#Keluhan
- Pesan email dikirim ke alamat callcenter.dukcapil@gmail.com
- Pesan akan diproses dalam 1x24 jam.
Untuk Anda ketahui, nomor NIK yang tertera pada Kartu Tanda Penduduk (KTP) memiliki perananan penting untuk memenuhi berbagai syarat administrasi. Seperti, mengurus SIM, pembuatan rekening bank, syarat nikah, daftar BPJS dan sebagainya.
Berita Terkait
-
Resmi! Dukcapil Serahkan NIK Warga RI untuk Awasi Wajib Pajak
-
38 Ribu Warga Jakarta Siap-siap NIK Diblokir, Ini Alasannya
-
4 Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos Rp 600 Ribu, Cek di Sini!
-
Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos, Lengkap dengan 3 Daftar Bansos yang Cair November 2024
-
YLKI soal Rencana Tarif KRL Sesuai NIK: Semua Berhak Dapat Subsidi, Tak Kenal Kaya-Miskin
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
8 Fakta Kriminalitas Digital Berujung Maut: Kenalan di Facebook, Remaja AN Dibunuh Sadis di Bogor
-
Terbongkar! Ternyata Ini Alasan Sebenarnya Tiga Pemuda Habisi Nyawa AN yang Dikenal dari Facebook
-
Tragedi Perkenalan Berdarah di Medsos: Korban Tewas, Jejak Digital Tunjuk ke Grup Sesama Jenis
-
Berawal dari Chatting Facebook, Remaja di Bogor Tewas Mengenaskan Dikeroyok 3 Pelaku
-
Motor Bekas Rasa Baru: 4 Model Matic dan Bebek Best Value di Bawah 10 Juta, Dijamin Lincah & Irit!