SuaraBogor.id - Jamaah wanita dihebohkan dengan adanya penampakan pria bercadar yang ikut sholat di shaf wanita. Sontak itu membuat geger semua jamaah sedang sholat di masjid tersebut.
Peristiwa pria bercadar gegerkan jamaah itu terjadi saat pelaksanaan Sholat Magrib di Masjid Ar-Raudhah, Kecamatan Telanaipura, Kota Jambi.
Pria bercadar bikin heboh jamaah wanita itu diketahui dari suara yang keras. Pria bertubuh besar itu terlihat mengenakan gamis panjang berwarna hitam dan jilbab warna biru tua.
Setelah menutup seluruh badannya, ia lalu memakai cadar menutup seluruh wajahnya dan hanya menyisakan bagian mata, selebihnya ia juga memakai kacamata.
Baca Juga: Umroh di Masa Pandemi Dibuka Kembali, Arab Saudi Akomodir 6.000 Kuota Perhari
Sekilas pria itu terlihat seperti wanita syar’i sungguhan.
Namun, jemaah yang ada di dalam masjid menyadari ada yang janggal saat sedang bersalaman dan mendengar suara pria tersebut.
Jemaah wanita itu curiga dikarenakan suaranya keras seperti laki-laki.
Dari situlah kemudian para jemaah wanita menyuruh pria itu melepas jilbabnya.
Menyadur dari Terkini.id -jaringan Suara.com, berdasarkan informasi yang dihimpun, diduga kejadian tersebut terjadi pada Rabu, 6 Oktober 2021 sekitar pukul 18.15 WIB.
Baca Juga: Ombudsman Kritik soal Penetapan Tersangka Pedagang Wanita Dianiaya Preman
Warga juga mengatakan bahwa sebelum melaksanakan salat di bagian saf perempuan, pria bercadar itu juga sempat masuk ke dalam kamar mandi wanita untuk mengambil wudhu.
Berita Terkait
-
Panduan Sholat Gerhana Bulan, Ini Bacaan Niat, Tata Cara dan Doa
-
Antara Deflasi dan Pahala: Kotak Amal Masjid di Aceh Menyusut?
-
Bacaan Sholat Dzuhur Lengkap Bahasa Arab dan Latin dari Awal sampai Salam
-
Niat, Tata Cara dan Doa Sholat Malam Lailatul Qadar dalam Bahasa Arab Lengkap
-
Video Viral Sholat Tarawih Tercepat di Blitar, 5 Menit Sudah Selesai: Emang Sah Yah?
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Konsisten Jaga Kinerja dan Dukung UMKM, BRI Sabet 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor
-
Mudik Gratis Polres Bogor Rute Pantura dan Pansela, Pendaftaran Mulai 13 Maret: Ini Persyaratannya
-
BRI Festival 2025 Hadir, Ribuan Pengunjung Siap Nikmati Buka Bareng dengan Kuliner dan Hiburan Seru