Kondisi tinggi muka air di Bendungan Katulampa Bogor siaga tiga, pada Kamis (28/10/2021) pukul 15.00 WIB [Istimewa]
SuaraBogor.id - Hujan yang mengguyur wilayah Puncak Bogor, Jawa Barat, menyebabkan Tinggi Muka Air (TMA) Bendungan Katulampa siaga 3, pada Kamis (28/10/2021), pukul 15.00 WIB.
Petugas Bendung Katulampa Andi mengatakan, hingga saat ini sekitar pukul 15.00 WIB kondisi air di Bendungan Katulampa Bogor status siaga tiga.
"Kondisi TMA di Bendungan Katulampa saat siaga tiga," katanya kepada Suarabogor.id, saat dihubungi.
Pihaknya mengimbau kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Sungai Ciliwung agar tetap waspada.
"Tetap waspada untuk masyarakat yang tinggal di bantaran Sungai Ciliwung," ucapnya.
Menurutnya, saat ini kondisi TMA di Bendungan Katulampa 110 cm dengan hujan gerimis di wilayah Kota Bogor.
"Siaga tiga ketinggian TMA 110 cm," tukasnya.
Berita Terkait
-
BMKG: Puncak Musim Hujan Dimulai November, Suhu Masih Panas hingga 37 Derajat Celsius
-
BMKG: Puncak Musim Hujan Dimulai November, Berlangsung Lebih Lama hingga Februari 2026
-
Jakarta Masuk Puncak Musim Hujan, BMKG Siapkan Modifikasi Cuaca
-
Prediksi Cuaca Hari Ini 2 November 2025: Waspada Hujan Petir di Sejumlah Kota
-
10 Tips Menjaga Kesehatan saat Musim Hujan, Tubuh Tetap Fit
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Momen Langka di CFD: Duet Tak Terduga Rudy Susmanto dan Ade Yasin Bikin Heboh Warga Bogor
-
CFD Cibinong Uji Coba Terakhir! Rudy Susmanto Bongkar Skema Berbeda
-
Warga Harap Bebas Kendaraan, Bupati Siap Gelar Rapat Finalisasi CFD Cibinong: Kapan Tutup Total?
-
CFD Cibinong Bakal Permanen Setiap Minggu? Bupati Rudy Puas dan Beberkan Konsep Istirahat Alam
-
Proyek Vital Bogor Mandek Total Akibat 'Sengkarut' Kebijakan Dedi Mulyadi dan Material Langka