SuaraBogor.id - Belakangan ini viral di media sosial aksi kades marahi ustadz di tengah ceramah. Tidak hanya itu, soal Ade Armando sebut tidak ada perintah salat lima waktu di Alquran dan berita menarik lainnya pada Jumat (5/11/2021) kemarin.
Nah, untuk itu, Suarabogor.id kembali mengulas mengenai berita menarik lainnya juga soal etika berkendara di jalan Tol, Imigrasi Cianjur deportasi WNA asal Aljazair, ABG tewas dibacok dan kecelakaan maut di Gunung Putri, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
1. Inilah Buntut Perkara Kades Yang Marahi Ustadz di tengah Ceramah
Inilah Buntut Perkara Kepala Desa (Kades) yang marahi Ustadz di tengah ceramah, sempat viral di media sosial.
Kepala Desa Cimuncang, Kecamatan Malausma, Kabupaten Majalengka Jawa Barat sempat viral akibat memarahi seorang Ustadz bernama Kyai Emo Abdul Basith ditengah ceramah pada saat peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW.
2. Sebut Tidak Ada Perintah Salat Lima Waktu di Alquran, MUI Minta ini ke Ade Armando
Baru-baru ini dunia maya dihebohkan dengan adanya pernyataan Dosen Ilmu Komunikasi Universitas Indonesia (UI), Ade Armando. Dia menyebut banyak orang salah paham dengan ucapannya soal tidak ada perintah salat lima waktu dalam Alquran.
Tentunya hal ini menjadi oerhatian serius dari berbagai pihak, seperti dari MUI. Namun, Ade Armando menyebut banyak yang salahpahaman terkait hal tersebut, yang membuat beberapa tokoh menyindirnya dengan berbagai kata-kata yang disebutnya kasar.
Baca Juga: Perhatikan Batas Kecepatan, Ini Etika Berkendara di Jalan Tol
3. Vanessa Angel dan Suami Tewas Kecelakaan, Patut Diperhatikan Etika Berkendara di Tol
Banyak masyarakat yang belum tahu soal etika berkendara di jalan Tol. Tidak sedikit para pengguna lalai akan peraturan yang sudah ada sehingga menyebabkan terjadi kecelakaan yang fatal seperti yang menimpa Vanessa Angel beserta suami dan keluarganya.
Head of Communication and Customer Service Management Asuransi Astra,L. Iwan Pranoto mengatakan, masih banyak masyarakat yang belum tahu soal etika berkendara di Tol.
4. Waduh! Terbukti Overstay Imigrasi Cianjur Deportasi WNA asal Aljazair
Tag
Berita Terkait
-
Tepuk Sakinah Viral, Tapi Sudahkah Kita Paham Maknanya?
-
Gelagapan Baca UUD 45, Ekspresi Wakil Ketua DPRD Pasangkayu Disorot: Yang Dibaca Pancasila?
-
"Segel Tambang, Bukan Wisata Alam": Warga Puncak Sampaikan Protes ke Menteri LH
-
Viral Cewek Ngamuk Sama Kecerdasan Buatan, Gegara Nggak Bisa Sambungkan Lirik Lagu
-
Viral Korban Kecelakaan Diduga Ditolak Puskesmas, Dibiarkan Tergeletak di Teras
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Puncak Membara! Warga Korban PHK Siap Gugat Presiden, Janji Menteri Hanif Faisol Cuma Angin Surga?
-
Mengapa Truk Box Itu Gagal Menanjak? Misteri Penyebab Rem Blong di Tanjakan Ciampea Renggut Nyawa
-
Bentrok Kepentingan Tanah Desa vs Utang BLBI, Mendes Yandri Desak Keputusan Berani Pemerintah
-
Membongkar Strategi CIMB Niaga Bogor: Bukan Hanya Pinjaman, Tapi Garansi Bisnis Berkelanjutan
-
Lelang Tanah 800 Hektare Akibat 'Dosa Masa Lalu': Dua Desa Kuno di Bogor Jadi Tumbal Skandal BLBI