SuaraBogor.id - Film Eternals berhasil merebut peringkat teratas dalam 10 Top Ten Mojo Box Office November 2021.
Film yang bertabur bintang itu mengantongi Rp1 Triliun pada 2 hari penayangan di Kawasan Amerika Serikat, tepatnya rilis 5 November 2021 lalu.
Kehadiran Angelina Jolie cs sukses menguasai box office Amerika Serikat dan Kanada periode 5 hingga 7 November 2021. Penghasilan domestiknya, mengantongi USD 71 juta atau sekira Rp 1 trilun.
Pendapatan ini membuat film Eternals menduduki juara satu Box Office Amerika Serikat dan Kanada. Dune yang sebelumnya bertengger selama dua minggu di peringkat satu harus menyerahkan tahtanya.
Sebab mengutip Box Office Mojo, film yang dibintangi Timothée Chalamet itu hanya meraih pendapatan USD 7,6 juta atau setara Rp 108,3 miliar.
Perubahan posisi ini juga berimbas pada film lainnya. James Bond: No Time to Die turun ke peringkat tiga dengan pendapatan USD 6,1 juta atau Rp Rp 86,9 miliar.
Jika film Dune dan James Bond: No Time to Die sudah bisa ditonton sejak beberapa waktu lalu, maka penggemar seri MCU harap bersabar menanti Eternals.
Sebab film Eternals baru dijadwalkan tayang di bioskop Indonesia pada Rabu, 10 November 2021.
Berlanjut ke film yang dijadwalkan tayang 17 November 2021, Venom 2 naik ke peringkat empat. Di mana sebelumnya, spin off Spider Man bertajuk Venom: Let There Be Carnage ini ada di posisi lima.
Lalu seperti apa selengkapnya 10 peringkat Box Office yang dirilis Box Office Mojo di pekan awal November 2021? Berikut selengkapnya.
Berita Terkait
-
Bong Joon Ho Jadi Sutradara Korea Pertama Puncaki Box Office Amerika
-
Salip Captain America, Mickey 17 Debut Box Office Amerika dengan Rp311 M
-
Borong Piala Oscar 2025, Pendapatan Box Office Film Anora Naik Tajam
-
Raup 41 Juta Dolar, The Monkey Sukses Jadi Film Horor Terlaris Tahun 2025
-
Gabung Klub Film US$2 Miliar, Ne Zha 2 Ikuti Jejak Avatar dan Avengers
Terpopuler
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- Media Asing Soroti Pernyataan Maarten Paes Soal Kualitas Emil Audero
Pilihan
-
Septian Bagaskara Ungkap Misi Besar di Timnas Indonesia
-
Harga Kripto PI Network Naik Signifikan dalam 24 Jam, Ini Prospeknya
-
Bojan Hodak Tinggalkan Persib Bandung
-
Catatkan Rekor MURI, Ini Cerita Buka Puasa Bersama Terpanjang di Solo
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
Terkini
-
Wakil Ketua DPRD Bogor Agus Salim Bagikan Takjil di Cibinong
-
Sindir Pejabat, Dedi Mulyadi: Bongkar Bangunan Ilegal, Jangan Cuma Pasang Plang di Hutan Lindung
-
Konsisten Jaga Kinerja dan Dukung UMKM, BRI Sabet 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor