SuaraBogor.id - Sebuah video memperlihatkan wanita yang membagikan pengalamannya viral di media sosial. Jika semua orang melihat kejadian ini pasti bakal terkejut.
Bagaimana tidak, aksi wanita ini membagikan sebuah pengalaman saat mengecek ponsel suami. Di mana ada nama kontak misterius, tentunya hal itu menjadi perhatian.
Pada unggahannya tersebut, wanita ini bercerita bahwa di ponsel suaminya ada sebuah kontak yang diberi nama "Toa Masjid".
Merasa penasaran, dirinya langsung mengecek kontak "Toa Masjid" di ponsel suaminya.
Wanita bernama Hikmah itu mengunggah ceritanya lewat akun TikTok @hikmah_tarasanti pada Jumat (12/11/2021). Postingan tersebut lantas viral dan ditonton ratusan ribu kali.
"Lagi ngecek phone book suami, nemu kontak namanya 'Toa Masjid'," cerita wanita tersebut dalam unggahan TikTok miliknya.
Setelah dicek ternyata pemilik kontak itu bikin kaget
Sebagai seorang istri, wanita itu langsung menelepon nomor tersebut untuk mengecek siapa pemilik kontak bernama "Toa Masjid" di ponsel suaminya.
Saat dihubungi, betapa terkejutnya wanita ini karena ternyata kontak tersebut terhubung ke ponselnya. Ternyata sang suami menamai kontak istrinya sebagai "Toa Masjid".
Baca Juga: Beredar Video Plafon Jatim Park 3 Jebol saat Ramai Wisatawan, Efek Musim Hujan?
"Karena penasaran gue telepon dong. Gak tahunya nyambung ke hp gue," lanjut wanita itu lagi dalam unggahan tersebut.
Cerita yang dibagikan oleh pemilik akun @hikmah_tarasanti berhasil menarik perhatian warganet. Terbukti, postingan ini sudah mendapat lebih dari 26 ribu tanda suka.
Komentar warganet
Bukan cuma banyak disukai, unggahan tersebut juga diwarnai ribuan komentar. Warganet antusias menanggapi cerita yang dibagikan oleh sosok istri yang satu ini.
Banyak warganet mengomentari pilihan nama yang dipakai suami wanita ini untuk menamai nomor istrinya. Ada juga yang membagikan cerita seputar kontak mereka di ponsel suami.
"Saking memuliakan istrinya sampe-sampe bininya disebut toa masjid (emoji tertawa)," kata warganet.
Berita Terkait
-
4 Sepatu Sneakers Wanita Mulai Rp100 Ribuan, Empuk dan Anti Lecet Dipakai Jalan
-
Status Dicabut, Masjid Agung Bandung Tak Lagi Masjid Raya
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
5 HP Murah RAM 8GB Terbaik untuk Live TikTok Lancar Tanpa Lag
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita