SuaraBogor.id - Kemarin, sejumlah kejadian dan berita pilihan menarik akan ditampilkan berikut ini.
Keluarga korban istri yang disiram air keras menuntut keadilan, tersangka Abdul Latief diminta untuk dihukum mati.
Juga ada viral guru besar UI yang dituduh melakukan pelecehan.
Kemarin juga, pelaku pembunuhan pelajar di Bogor yang ditangkap polisi serta beragam pilihan menarik lainnya.
1. Disiram Air Keras Hingga Meninggal, Keluarga Korban Minta WNA Timur Tengah Dihukum Mati
Abdul Latif pelaku kekerasan dengan menyiramkan air keras kepada istrinya Sarah (21) hingga meninggal dunia, akibat luka bakar disekujur tubuhnya membuat keluarga korban geram. Mereka meminta pelaku dihukum mati.
Seperti diketahui, Abdul Latif yang merupakan Warga Negara Asing (WNA) asal Arab Saudi tersebut tega menyiram air keras kepada tubuh korban diduga karena cemburu buta.
2. Viral, Guru Besar UI Dituduh Lecehkan Mahasiswa
Belakangan ini publik digemparkan dengan adanya kasus kekerasan seksual terhadap mahasiswa viral di media sosial.
Kabar berhembus terbaru kali ini soal kekerasan seksual diduga terjadi di Universitas Indonesia (UI) Depok, Jawa Barat.
3. Pelajar SMK di Bogor Tewas, Tiga Pelaku Berhasil Diringkus di Gunung Putri
Tiga pelaku pembacokan tawuran pelajar yang terjadi di Jalan Raya Siliwangi, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Jumat, 19 November 2021 lalu, hingga menewaskan satu pelajar asal Bogor berhasil diringkus.
Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Resor Sukabumi meringkus pelaku pembacokan itu di wilayah Gunung Putri, Kabupaten Bogor.
Kepala Kepolisian Resor Sukabumi Ajun Komisaris Besar Polisi Dedy Darmawansyah Nawirputra mengatakan, ada tiga terduga pelaku yang diringkus di salah satu perumahan di Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor.
Berita Terkait
-
Tangis Staf Keuangan Pecah di Sidang MK: Melawan 'Pasal Jebakan' Atasan dalam KUHP Baru
-
Pulang Nongkrong Ditangkap Polisi, Orang Tua Terdakwa Demo Berharap Bisa Idul Fitri Bersama Anak
-
Niat Kencan Berujung Petaka: AP Dituntut 1 Tahun Bui, Diduga Korban Salah Tangkap Demo Agustus
-
Jerit Ibunda Korban Salah Tangkap Aksi Demo Agustus, Dua Jari Anaknya Patah Diduga Disiksa Polisi
-
Perpendek Rentang Kendali, Pakar Usulkan Polri Dibagi Dua Wilayah: Barat dan Timur
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita