4. Pohon Tumbang di Jalan Raya Sukabumi Timpa Truk Kontainer dan Seorang Pejalan Kaki
Hujan dengan intensitas tinggi menyebabkan pohon trembesi di Jalan Raya Sukabumi-Cianjur Kabupaten Sukabumi, tumbang, Rabu (24/11/2021).
Mengutip SukabumiUpdate, pohon trembesi di Jalan Raya Sukabumi - Cianjur, tepatnya di Kampung Tanjakan RT 01/09 Desa Pasirhalang, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Sukabumi itu tumbang dan menimpa beberapa kendaraan.
Tampak BPBD sedang berusaha mengevakuasi pohon tumbang
Peristiwa diperkirakan terjadi pukul 02:00 dini hari. Badan Penanggulangan Bencana Daerah atau BPBD Kota Sukabumi melaporkan, kendaraan yang tertimpa pohon trembesi adalah truk kontainer, mobil suzuki carry, sepeda motor.
Pohon tumbang juga mengenai seorang pejalan kaki. Beruntung korban hanya mengalami luka ringan.
5. Jelang Nataru Puncak Bogor Bakal Diperketat Untuk Wisatawan
Pemerintah pusat akan menerapkan PPKM level 3 jelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru). Nah, untuk kawasan Puncak Bogor sendiri jelang Nataru akan diperketat oleh Satgas Covid-19 Kabupaten Bogor.
"Sistem (rekayasa lalu-lintas) ganjil-genap di Puncak setiap akhir pekan juga masih diterapkan. Nanti kami bahas bersama Forkompinda untuk skema pembatasan selama Nataru," kata Bupati Bogor Ade Yasin.
6. Bupati Cianjur Sebut Sarah dan Abdul Latif Kawin Kontrak, Keluarga: Bupati Sudah Gegabah
Keluarga almarhumah Sarah (21) korban penyiraman air keras membantah keras pernyataan Bupati Cianjur Herman Suherman yang menyebutkan bahwa korban dan pelaku melakukan kawin kontrak.
Seperti diketahui, Sarah (21) warga asal Kampung Munjul, Desa Munjul, Kecamatan Cianjur, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat meninggal dunia setelah mengalami luka bakar akibat disiram air keras oleh suaminya Abdul Latif asal WN Arab Saudi.
Berita Terkait
-
Banjir Kepung Depok, Jalan Margonda dan Jalan Sentosa Terendam, Lalu Lintas Lumpuh
-
Tertibkan Parkir di Trotoar, Pemkot Depok Siapkan Konsep Taat Garis Sempadan Bangunan
-
Sebelum Tewas Disiram Air Keras, Ibu dan Bayi di Cengkareng Sempat Minta Uang ke eks Suami Tiap Minggu
-
Ibu dan Bayi di Cengkareng Tewas Disiram Air Keras, Eks Suami Ternyata Pernah Curhat Ini ke Pelakunya
-
Ibu dan Bayi di Cengkareng Tewas Disiram Air Keras Suami Siri, Jeritan Terakhir Santi Minta Tolong Tetangga
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita