SuaraBogor.id - Belasan rumah milik warga Desa Langensari, Kecamatan Karangtengah, Kabupaten Cianjur porak poranda diterjang angin kencang.
Peristiwa itu terjadi pada Senin (29/11/2021) sekitar pukul 16.00 WIB.
Menurut keterangan warga, angin kencang itu tiba-tiba datang yang sebelumnya di wilayah Cianjur cuaca cukup panas.
Tak lama kemudian hujan lebat turun disertai angin kencang dan suara menggelegarnya petir ikut menghiasi suasana alam.
Baca Juga: Viral, Fenomena Langka Banjir Bak Kolam Renang Airnya Bening Banget, Dimana?
Satu per satu pohon besar yang berada di lingkungan pemukiman warga bertumbangan. Tak sedikit bangun rumah di Karangtengah Cianjur itu rusak tertimpa pohon tumbang
Setelah hujan dan angin kencang reda, terhitung sekitar 12 rumah yang amburadul dan beberapa pohon besar tumbang.
Tim BPBD, Damkar, Tagana, Orari, Retana, dan petugas lainnya turun untuk mengevakuasi pohon tumbang yang menimpa bangunan rumah milik warga setempat.
Kejadian bencana alam tersebut tidak mengakibatkan korban jiwa. Namun dikabarkan dua orang warga mengalami luka akibat tertimpa puing bangunan rumah.
“Korban sekarang sedang mendapatkan perawatan di puskesmas. Mengenai kerugian material hingga kini belum bisa terhitung,” kata Ade (56), salah satu warga Desa Langensari.
Baca Juga: Best 5 Oto: Motoran di Musim Hujan, Vespa Elettrica RED, Mercedes-Benz di Indonesia
Sementara itu Koordinator Rescue Damkar Cianjur, Ade Rihyan menambahkan, di lokasi kejadian tim langsung mengevaksi pohon tumbang yang menimpa rumah warga.
Berita Terkait
-
Kang Dedi Mulyadi Contek Gaya Prabowo, Sapa Warga Cianjur dari Atas Kap Mobil
-
Ikut Terawang Nasib Rumah Tangga Ridwan Kamil, Rara Pawang Hujan: Saya Mohon Maaf
-
Jalur Puncak Hari Ini: Pemudik Balik Campur Wisatawan, Macet Tak Terhindarkan?
-
H+3 Lebaran: Mayoritas Kota Besar Diguyur Hujan Ringan Hingga Petir
-
Keselamatan Berkendara di Tengah Hujan saat Mudik, Mengapa Lampu Hazard Bukan Solusi yang Tepat?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga
-
Pesan Menohok Bupati Bogor untuk 3.676 ASN dan PPPK Baru: Jaga Marwah, Haramkan KKN!