SuaraBogor.id - Genangan air berwarna coklat yang mengguyur sejumlah daerah kala musim hujan tiba atau biasa disebut dengan banjir, tentu sesuatu yang tak mengenakkan bagi siapa saja yang berada disekelilingnya.
Tapi apa jadinya jika banjir ini justru berwarna bening jernih bak kolam renang?
Yap, fenomena langka ini dibagikan oleh akun Tiktok @Salam_Kawanua yang mendapat reaksi like dari ratusan warganet sejak postingannya viral.
Postingan video viral berisi sebuah area seperti perkampungan penduduk yang mengalami banjir dengan genangan air mencapai lutut orang dewasa.
Baca Juga: Tamu dan Suami Joget TikTok, Warganet Salfok ke Pengantin Perempuan: Ya Ampun
Yang membuat viral sekaligus kagum adalah kondisi dan warna air banjir sebening air kolam.
Ya, benar-benar bening hingga dasar jalanan terlihat dengan jelas.
Video berdurasi 21 detik itu memperlihatkan jalanan, halaman rumah warga, hingga arena lapangan tergenang air banjir yang bening tersebut.
Warga sekitar bukannya menghindari justru asyik bercengkrama bersama, duduk bersantai bagaikan di kolam pribadi, bahkan sejumlah anak-anak terlihat begitu gembira berenang di tengah kubangan banjir itu.
Banjir mengagumkan tersebut diketahui berada di Negara Philipina.
Baca Juga: Viral Pujian Terhadap E-Parking di Medan: Keren Banget, Jakarta Harusnya Malu
Warganet yang melihat postingan ini merasa takjub dan saling berkomentar menyaksikan fenomena tak biasa ini.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Verrell Bramasta Dikritik Balik Siswi: Cuma Omon-Omon!
-
Viral! Perpisahan Sekolah di Kelab Malam, Dukungan Kepala Sekolah Jadi Sorotan
-
Ramai Isu Ijazah Palsu, Fakta Ngeri Hukumannya Viral: Bukan Cuma Dipecat tapi Penjara 6 Tahun!
-
3 Komponen Mobil yang Rawan Berkarat usai Terobos Banjir, Jangan Disepelekan
-
Auto Viral! Jurus Ampuh Banjir Followers TikTok Tanpa Keluar Duit
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
Klaim Saldo DANA Gratis dengan Sekali Klik di Sini
-
Bupati Rudy Susmanto Dorong Tirta Kahuripan Gandeng Swasta, Layanan Air Bersih Harus Merata
-
Minggu Sore Ini Warga Bogor Rasakan Getaran Gempa Magnitudo 2,9
-
Malam Kelam di Cibinong! Satpol PP Bongkar Praktik Prostitusi Michat, 4 PSK Positif HIV
-
Eksklusif: 16 Pengurus KONI Kabupaten Bogor Di-PAW, Empat Diantaranya Tim Sukses Rudy Susmanto