SuaraBogor.id - Sebuah video memperlihatkan bencana banjir melanda wilayah ini menjadi sorotan karena airnya jernih dan bikin betah, viral di media sosial.
Vide viral ini diunggah akun tiktok @viralkak. Terlihat, penampakan banjir dengan air jernih bak di kolam renang.
Berdasarkan unggahan itu, banjir yang melanda daerah itu airnya jernih seperti di kolam renang. Bahkan tidak ada satu pun sampah terlihat.
“Walau pun betah, mimin doain biar cepat surut kak,” tulis si pengunggah video.
Baca Juga: Viral Kawasan Parakan Temanggung Porak-poranda Dihantam Angin Puting Beliung
Tidak seperti banjir pada umumnya yang airnya keruh dan sampah berserakan, banjir di video itu airnya jernih sehingga membuat warga sekitar berendam hingga berenang.
Saking beningnya air ini, jalan di pemukiman itu terlihat jelas dan anak-anak betah bermain air banjir tersebut.
Sebagai informasi, pemukiman yang dilanda banjir dengan air yang jernih itu tidak berlokasi di Indonesia.
Namun, berlokasi di negara Filipina. Video penampakan banjir dengan air yang jernih itu mendapatkan ribuan tanda suka dan ratusan komentar dari netizen hingga Rabu (1/12/2021).
Netizen pun bertanya-tanya lokasi pada banjir dengan air yang jernih tersebut.
Baca Juga: Viral Emak-emak Emosi dengan Doddy Sudrajat, Ekspresinya Jadi Sorotan
“Daerah mana ini? kalo banjirnya airnya begini, jangankan anak-anak, emak-emak pun pengin ikut berenang,” tulis pengguna akun @atika.nur.50552.
Berita Terkait
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
Terkini
-
Diduga Tercemar Limbah, Ribuan Ikan di Setu Rawa Jejed Mati Secara Misterius
-
Pengguna DANA Merapat! Klaim Saldo Gratis Ratusan Ribu Rupiah Malam Ini
-
Domba Raksasa Bogor Bobot 130 Kg Jadi Jawara Nasional, Rudy Susmanto: Bukti Potensi Peternakan Kita
-
Gebrakan HUT TNI AU, Domba Garut 'Duel' di Pakansari, Bupati Rudy Terpukau
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor