SuaraBogor.id - Jadwal babak perempat final liga 2 Indonesia akan dilaksanakan di Stadion Pakansari Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (15/12/2021).
Pada laga awal akan mempertemukan Sriwijaya FC vs PERSIBA.
Pada laga ini, PSSI juga akan mencoba menerapkan uji coba penonton terbatas di Stadion Pakansari Bogor.
Menanggapi hal tersebut, Kapolres Bogor, AKBP Harun mengatakan, terkait uji coba tersebut pihaknya akan berkordinasi dengan Satgas Covid-19.
Baca Juga: Jelang 8 besar Liga 2 2021, PSIM Yogyakarta Tambah Amunisi Anyar
"Iya kemungkinan besar akan ada uji coba penonton untuk liga 2 di Stadion Pekansari, tapi kita masih harus kordinasikan terlebih dahulu," kata Kapolres Bogor, AKBP Harun.
Tidah hanya itu Harun sapaan akrabnya itu juga mengatakan, bahwa dari polres Bogor akan turun langsung memberikan pengamanan saat pertandingan berlangaung.
"Kemarin sudah ada omongan dari Polda mengenai pengamanan dan dari kami juga Polres Bogor akan melakukan pengamanan," katanya
Selama pertandingan berlangsung, Polres Bogor juga menyediakan central vaksin, namun dengan berjalannya uji coba penonton hanya akan 25% dari kapasitas pengunjung terdiri dari pihak-pihak yang berkepentingan dan beberapa perwakilan.
Bupati Bogor, Ade Yasin saat ditemui, belum memberikan tanggapan secara pasti soal uji coba penonton di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor.
Baca Juga: MA Kabulkan Gugatan Dana Hibah Persiba Bantul, Idham Samawi: Saya Belum Terima Putusannya
"Saya belum memberikan arahan lebih lanjut terkait uji coba penonton. Karena masih harus di tinjau lebih lanjut agar tidak terjadi kerumunan," singkatnya.
Sedangkan dari segi Sekretaris Satgas Covid-19 Kabupaten Bogor, Hadi Jana mengakatan, bahwasanya masih belum ada informasi lebih lanjut terkain uji coba penonton di Pekansari Kabupaten Bogor.
"Belum ada informasi lanjutan," singkatnya.
Kontributor : Devina
Berita Terkait
-
Sony Uji Coba AI Bikin Karakter PlayStation Lebih Hidup, hingga Aloy Bisa Diajak Ngobrol
-
Jika Tak Mau Lagi Bela Timnas Indonesia, Negara Mana yang Bisa Diperkuat Elkan Baggott?
-
Emil Audero Selangkah Lagi ke Timnas, "Geng Klimis" Pasukan Garuda Dapatkan Anggota Baru
-
PSSI Umumkan Daftar Pemain Timnas Indonesia Senior, Ini 3 Fakta Menariknya!
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
Terkini
-
Konsisten Jaga Kinerja dan Dukung UMKM, BRI Sabet 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor
-
Mudik Gratis Polres Bogor Rute Pantura dan Pansela, Pendaftaran Mulai 13 Maret: Ini Persyaratannya
-
BRI Festival 2025 Hadir, Ribuan Pengunjung Siap Nikmati Buka Bareng dengan Kuliner dan Hiburan Seru