SuaraBogor.id - Wahana permainan seluncur di atas es atau Ice skating hadir kembali di Cibinong City Mall.
Wahana kembali dibuka untuk memeriahkan liburan akhir tahun 2021. Kali ini Cibinong City Mall (CCM) mengemas wahana tersebut dengan tema "City of Ice" yang dibuka mulai tanggal 10 Desember - 9 Januari 2022.
Tarif masuk untuk wahana tersebut yaitu Rp100 ribu per tiket. Namun karena masih dalam masa waktu promo maka harga tiket masih Rp80 ribu per tiket.
Untuk peralatan meluncur di atas es, pengunjung bisa menyewa sarung tangan dan kaos kaki yang berkisar di harga Rp10 ribu/pasang.
Baca Juga: Waduk di Tambun Ini Disulap Jadi Wahana Air Para Bocil, Kok Bisa?
Bagi yang penasaran mencoba tapi belum mahir, tenang, karena CCM juga menyediakan pelatih Ice Skating di lokasi.
Pelatih akan membantu pengunjung berselancar dengan alat bantu atau tidak mengggunakan alat bantu.
Mengingat kondisi masih dalam masa pandemi, ada beberapa protokol kesehatan sebelum memasuki arena ice skating.
Seperti mewajibkan cek suhu tubuh, wajib memakai sarung tangan, dan membatasi jumlah pengunjung di dalam arena ice skating. Tata cara pembayaran juga diarahkan untuk menggunakan pembayaran digital menggunakan QRIS.
Untuk menambah semarak suasana, akan ada Dazzling Show on Ice pada tanggal 11, 18, 19, 24, 25, 31 Desember 2021 juga 2 dan 8 Januari 2022 yang dibawakan oleh atlet ice skating Indonesia untuk dance show dan cosplayer yang telah berlaga dan menjadi juara di kancah internasional untuk special show.
Baca Juga: Putragaya Wahana Selesaikan Gedung Properti Tertinggi Di Jakarta
Kontributor: Devina
Berita Terkait
-
Gara-gara Ikut Kampanye, ASN Pemkab Bogor Dilaporkan Bawaslu ke BKN RI
-
Harga Tiket Dan Lokasi Cimory Dairyland Gowa, Kapan Buka?
-
INACA Beberkan Sejumlah Syarat Jika Pemerintah Mau Turunkan Harga Tiket Pesawat
-
Polemik Kunjungan Dinas Sosial Kabupaten Bogor ke Bali, Boros atau Kebutuhan?
-
Dinas Sosial Bogor 'Biarin' Korban Bencana, Pegawai Jalan-jalan ke Bali Pakai Anggaran Rp900 Juta?
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Tim Kesehatan Hingga Ambulans Disiagakan Pemkab Bogor Jelang Pilkada
-
Atang-Annida Kerahkan 3.978 saksi Untuk Kawal Pilkada
-
Presiden Prabowo Bakal Mencoblos di TPS 08 Desa Bojongkoneng Bogor
-
Pemkab Bogor dan Bawaslu Copot APK Selama Masa Tenang
-
Mortir Sisa Perang Dunia ke II Ditemukan di Kali Ciluar Sukaraja Bogor