SuaraBogor.id - Deretan artis Indonesia memilih untuk nikah muda namun berujung cerai, salah satunya ada Ayu Ting ting.
Entah kenapa para artis ini memilih untuk berpisah dengan pasangannya, padahal mereka menikah masih usia seumur jagung.
Mungkin, karena usia yang belum terlalu matang jadi malah menimbulkan masalah yang berujung perceraian.
Berikut deretan artis yang menikah pada usia muda namun kandas dilansir dari berbagai sumber, Rabu (15/12/2021).
Baca Juga: Laura Anna Meninggal Dunia, Salmafina Berduka: Your Fight is Over
1. Ayu Ting Ting
Pada juli 2013 lalu, Ayu Ting Ting dipersunting kekasihnya yang bernama Henry Baskoro Herndarso alias Enji.
Saat menikah, usia Ayu masih 21 tahun dan hubungan tersebut hanya berlangsung 20 hari. Ayu resmi menggugat cerai Enji pada April 2014.
Artis yang satu ini menikah pada usia yang terbilang muda, yaitu 18 tahun dengan kekasihnya bernama Roby Tremonti.
Namun, hubungannya kandas setelah 3 tahun. Pada tahun 2014, mereka pun akhirnya resmi bercerai.
Baca Juga: Isu Pacaran, Greivance Lumoindong Ungkap Momen Manis Bareng Salmafina Sunan
3. Alvin Faiz
Menikah pada usia 17 tahun bersama dengan wanita bernama Larissa Chou pada tahun 2016, hubungan anak sulung Ustadz Arifin Ilham ini pun akhirnya kandas.
Mereka resmi bercerai pada tahun 2021, tepatnya setelah 5 tahun menikah.
Anak sulung Sunan Kalijaga ini menikah dengan Taqy Malik pada tahun 2017 lalu di usia 18 tahun, Namun, hubungan mereka hanya berlangsung beberapa bulan saja dan kandas pada Desember 2017.
Berita Terkait
-
Agama Asli Putri Anne, Diduga Pindah Agama Lagi Usai Cerai dari Arya Saloka
-
Sempat Akui Belum Move On, Putri Anne Tetap Tegaskan Tak Bakal Rujuk dengan Arya Saloka Demi Anak
-
Lama Pisah Baru Gugat Cerai, Simak Lagi Perjalanan Cinta Putri Anne dan Arya Saloka
-
Apa Itu Nafkah Iddah Mut'ah Madhiyah? Paula Verhoeven Gagal Dapat Rp3,4 M Usai Terbukti Selingkuh
-
Gugat Cerai Putri Anne ke Pengadilan Agama, Arya Saloka Hempas Isu Nikah Siri
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Heboh Kasus Eks Sirkus OCI, Taman Safari Indonesia Tak Ingin Tercoreng
-
Butuh Dana Cepat? 3.324 PPPK di Bogor Bisa Sekolahkan SK di BUMD Bank Tegar Beriman: Cek Syaratnya
-
Bangga! Layanan Wealth Management BRI Diganjar Penghargaan Internasional oleh Euromoney
-
Aktivitas Gempa Meningkat, Gunung Gede dalam Pantauan Ketat
-
Dirut TSI Bantah Eksploitasi: Kami Justru Rawat dan Selamatkan Mereka dari Prostitusi