SuaraBogor.id - Suku bangsa di Indonesia sagatlah beragam dari Sabang sampai Merauke. Indonesia merupakan negara yang majemuk, selain memiliki suku yang beragam Indonesia juga memiliki bahasa, budaya dan agama yang berbeda pula.
Meskipun memiliki beragam perbedaan, namun jarang sekali terjadi perpecahan antar masyarakat Indonesia. Terdapat semboyan "Bhineka Tunggal Ika” yang memiliki arti “berbeda-beda tapi tetap satu jua”. Masyarakat Indonesia terbukti bisa menerima perbedaan antar satu dengan yang lainnya.
Suku bangsa sendiri adalah suatu golongan manusia yang mengidentifikasi dirinya dengan sesama berdasarkan garis keturunan yang dianggap sama dengan merujuk ciri khas seperti: budaya, bangsa, bahasa, agama dan perilaku.
Masing-masing suku bangsa di Indonesia mempunyai adatistiadat dan kebudayaan khusus tersendiri yang menjadi identitasnya. Hal ini bukan berarti bahwa adanya berbagai suku bangsa dengan berbagai kebudayaan khusus harus dihilangkan dalam pembangunan.
Identitas nasional dalam aspek suku bangsa adalah adanya suku bangsa yang majemuk beraneka ragam. Terdapat lebih dari 300 suku bangsa di Indonesia yang masih ada hingga saat ini.
Berikut ini beberapa suku bangsa yang bisa ditemui di Indonesia.
1. Suku Jawa
Suku jawa merupakan suku terbesar yang ada di Indonesia. Suku bangsa Jawa sebagian besar menggunakan Bahasa Jawa dalam bertutur sehari-hari. Masyarakatnya tidak hanya berada di Jawa saja, melainkan tersebar ke seluruh Indonesia. Mayoritas masyarakat jawa memeluk agama islam.
Dahulu pada masa orde baru, sebagian masyarakat suku jawa mengikuti program transmigrasi. Sebagai suku terbesar, suku jawa memiliki peninggalan sejarah yang populer hingga mendunia seperti candi Borobudur dan candi Prambanan.
Baca Juga: Dukung KTT G20 di Bali, PLN Sediakan SPKLU Ultra Fast Charging
2. Suku Banjar
Suku bangsa Banjar ialah penduduk asli yang mendiami sebagian besar wilayah propinsi Kalimantan selatan, sebagian Kalimantan Timur dan sebagian Kalimantan Tengah. Suku Banjar berasal dari daerah Banjar yang merupakan pembaruan masyarakat beberapa daerah aliran sungai yaitu DAS Dahan, DAS Barito, DAS Martapura dan DAS Tabanio.
Suku Banjar mendasarkan kekerabatan mereka menurut garis dari keturunan ayah dan garis keturunan ibu atau bilateral. Tetapi di akui bahwa dalam hal-hal tertentu terutama yang menyangkut masalah kematian, perkawinan yang menjadi wali asbah adalah garis dari pihak ayah.
3. Suku Madura
Suku Madura merupakan etnis dengan populasi besar di Indonesia, jumlahnya sekitar 20 juta jiwa. Meraka berasal dari pulau Madura dan pulau-pulau sekitarnya, seperti Gili Raja, Sapudi, Raas, dan Kangean. Selain itu, orang Madura banyak tinggal di bagian timur Jawa biasanya disebut wilayah “tapal kuda”, dari Pasuruan sampai Utara Banyu Wangi.
4. Suku Sunda
Tag
Berita Terkait
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
-
Prediksi PSM Makassar vs Bali United di BRI Super League 9 Januari 2026
-
Matcha Kemasan Infus Viral, Menarik tapi Picu Dilema Etik Keamanan Pangan
-
Dorong Ekonomi Daerah, Pusat Bisnis Baru di Bali Fokus Kembangkan Kopi dan Cokelat Premium
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita