SuaraBogor.id - Pemerintah Kota Bogor (Pemkot) baru saya mendapatkan hibah aset lahan, bantuan dari Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) seluas 10,2 hektar. Nantinya, akan dijadikan pusat pemerintahan baru Kota Bogor di masa mendatang.
Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim mengatakan, terdapat tiga titik lokasi yang berbeda lahan hasil hibah aset untuk Pemkot Bogor.
Untuk yang 6 hektar di Kelurahan Katulampa, Kecamatan Bogor Timur. Kemudian 3,2 hektar di Kawasan Bogor Nirwana Residance (BNR) Bogor Selatan, dan yang terakhir terdapat 1 hektar di kawasan Regional Ring Road (R3) Kecamatan Bogor Timur.
Dedie berpendapat, pemindahan pusat pemerintahan Kota Bogor harus segera di lakukan karena hal tersebut sangat penting untuk dilakukan.
Baca Juga: Kemarin, Edelenyi Laura Meninggal, Akses Jalur Puncak Bogor yang Ditutup dan Lainnya
Mengingat saat ini lokasi kantor pemerintah yang memiliki jarak yang berjauhan antara satu dengan lainnya, yang cukup menyulitkan masyarakat saat hendak melakukan administrasi.
"Melihat Kondisi pusat pemerintahan saat ini juga sudah tidak lagi mampu menopang kebutuhan administrasi masyarakat. Kalau kemudian kantor ini disatukan dalam satu lingkungan kan tentunya masyarakat bisa lebih mudah. Tinggal datang ke satu tempat, jadi gak perlu ke sana dan sini lagi. Jadi kita buat di satu tempat," kata Dedie, Kamis (16/12/2021).
Hingga saat ini masih terdapat beberapa kantor pemerintah kota yang berada di gang kecil, rumah kosong yang disulap menjadi kantor, hingga beberapa tempat lainnya yang dianggap kurang layak untuk di jadikan kantor pemerintahan.
Dedie juga memprediksi pelaksanaan pembangunan akan dilakukan jika tidak adanya halangan pada tahun 2022.
Lahan sebesar 6 hektar aset hibah BLBI di Kelurahan Katulampa, Kecamatan Bogor Timur akan mulai memasuki tahapan cut and fill atau perataan dan pemadatan lahan.
Baca Juga: Digadang-gadang Jadi Pengganti Angkot, Pemkot Bogor Kembali Luncurkan 28 Unit BisKita
Kontributor : Devina
Berita Terkait
-
Turis Jepang Kapok Berkunjung ke Kota Bogor Gegara Pengamen Marah-marah di Angkot
-
Ajak Masyarakat datang ke TPS 27 November, Habib Nabil Bicara Nasib Masa Depan Bogor
-
Kemenkeu Siapkan Daftar Lokasi Proyek Perumahan Rakyat di Aset BLBI, Mana Saja?
-
Jelang Debat Perdana Pilwalkot Bogor, Dedie A Rachim: Kita Harus Siap Setiap Saat
-
Cara Berbeda Kampanye Dedie A Rachim di Kota Bogor, Buat Gerakan Kebersihan Massal
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Tim Kesehatan Hingga Ambulans Disiagakan Pemkab Bogor Jelang Pilkada
-
Atang-Annida Kerahkan 3.978 saksi Untuk Kawal Pilkada
-
Presiden Prabowo Bakal Mencoblos di TPS 08 Desa Bojongkoneng Bogor
-
Pemkab Bogor dan Bawaslu Copot APK Selama Masa Tenang
-
Mortir Sisa Perang Dunia ke II Ditemukan di Kali Ciluar Sukaraja Bogor