SuaraBogor.id - Sholat Tahajud adalah sunah bagi umat Islam. Namun demikian, sebagian ulama menyatakan salat Tahajud adalah wajib bagi Rasulullah Saw secara khusus. Berikut ini adalah lafal niat sholat Tahajud yang benar.
Sholat tahajud ini merupakan salat istimewa dan banyak mengandung keutamaan. Sholat tahajud disebutkan di dalam Al Quran Surat Al Isra ayat 79.
Ulama berbeda pendapat perihal salat Tahajud. Sebagian ulama mengatakan sholat Tahajud adalah salat sunah apa pun yang dilakukan di malam hari.
Sementara sebagian ulama lain berpendapat salat tahajud adalah salat sunnah tersendiri dengan syarat-syarat tertentu.
Niat sholat tahajud:
Baca Juga: LENGKAP Bacaan Doa Sholat Tahajud, Untuk dapat Jodoh Hingga Taubat
"Usholli sunnatat tahajudi rok’ataini lillahi ta’aalaa. Artinya, Aku niat salat Tahajud dua rakaat sunnah karena Allah Ta’ala."
Selain itu, sebagian ulama mensyaratkan tidur terlebih dahulu baru kemudian salat Tahajud. Akan tetapi, bagi pandangan sebagian ulama lain, Tahajud dilakukan saat seseorang terjaga di malam hari setelah tidur meski hanya sejenak.
Sholat tahajud memiliki sejumlah keutamaan yang luar biasa. Keutamaan inilah yang tak tertandingi oleh salat-salat sunah lainnya.
1. Kedudukan Terpuji
Siapa yang membiasakan salat Tahajud, ia akan mendapatkan kedudukan terpuji dari Allah Swt. Ini sebagaimana dalam Alquran Surat Al Isra’ ayat 79. Artinya, Dan pada sebagian malam hari bertahajudlah kamu sebagai suatu ibadah tambahan bagimu; Mudah-mudahan Tuhanmu mengangkat kamu ke tempat yang terpuji.”
Baca Juga: 3 Amalan Setelah Sholat Tahajud, Seperti yang Dikerjakan Rasulullah
2. Dimudahkan Urusannya
Berita Terkait
-
Apakah Salat Tahajud Harus Tidur Dulu? Ini Penjelasan Ulama
-
Tahajud yang Menyembuhkan: Sinergi Ibadah dan Ikhtiar untuk Kesembuhan
-
Sejarah dan Doa Nabi Muhammad Setelah Salat Tahajud
-
Bolehkah Sholat Tahajud Setalah Sholat Tarawih dan Witir di Bulan Ramadhan?
-
Bacaan Doa Sholat Tahajud Arab, Latin, dan Artinya, Lengkap dengan Tata Cara Pelaksanaanya
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays