SuaraBogor.id - Kecelakaan lalu lintas yang terjadi di Tol Jagorawi KM 22 arah Bogor, pada pagi tadi menyebabkan satu orang meninggal dunia.
Kecelakan tunggal itu menyebabkan mobil Toyota Calya warna putih terlihat dalam kondisi ringsek.
Dari video viral di media sosial, mobil berwarna putih tersebut tampak rusak parah. Kondisi mobil hancur di bagian depan hingga kap mobil terbuka.
“Sudah dievakuasi, sudah dibersihkan. Sudah clear semua,” ujar Kanit Laka Induk PJR Tol Jagorawi Ipda Bayu, saat dihubungi wartawan, dikutip dari Bogordaily -jaringan Suara.com, Selasa (28/12/2021).
Baca Juga: Truk Kontainer Terguling Tabrak Pemulung Hingga Masuk Selokan di Cikarang
Kecelakaan tersebut mengakibatkan pengemudi tewas. Pengemudi dikabarkan sempat terjepit di dalam mobilnya.
“Iya ada yang meninggal,” ujar Bayu.
Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 07.03 WIB. Akibat kecelakaan tersebut, mobil Toyota Calya yang dikemudikan korban rusak parah.
Bayu mengatakan awalnya pihaknya mendapatkan laporan dari warga terkait kecelakaan tersebut.
Saat pihaknya datang ke lokasi, sopir Toyota Cayla putih itu sudah dalam keadaan terjepit.
Baca Juga: Viral, Oknum Warga Larang Ibadah Misa Natal, Eko Kuntadhi Beri Komentar Pedas
“Jadi tadi infonya dari pengguna jalan ya hubungi kami. Lalu mengarah ke TKP dan kita lihat korban terjepit,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Hukum Zakat Fitrah untuk Orang yang Sudah Meninggal
-
6 Tempat Bukber View Pemandangan Indah di Puncak Bogor, Ada yang Milik Keluarga Soeharto
-
Video Viral Sholat Tarawih Tercepat di Blitar, 5 Menit Sudah Selesai: Emang Sah Yah?
-
Viral Cewek Gabut Jualan 'Skincare Keliling', Respon Masyarakat Tak Terduga
-
Senyum Tipis Manis Nagita Slavina Ikut Resmikan Akses Tol Baru di Bogor
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor
-
Mudik Gratis Polres Bogor Rute Pantura dan Pansela, Pendaftaran Mulai 13 Maret: Ini Persyaratannya
-
BRI Festival 2025 Hadir, Ribuan Pengunjung Siap Nikmati Buka Bareng dengan Kuliner dan Hiburan Seru
-
Mayat Pria Ditemukan di Sungai Ciapus Bogor, Keluarga Korban Tolak Autopsi, Ini Alasannya