SuaraBogor.id - Artis Prilly Latuconsina kembali membuat decak kagum para penggemarnya pasca menyandang gelar S1 Ilmu Komunikasi beberapa waktu lalu.
Selain memiliki paras cantik dengan segudang prestasi karir dan akademik yang bisa dibilang menjulang pesat bersamaan, gadis kelahiran 15 Oktober 1996 ini selalu aktif di dunia hiburan tanah air dengan segala kejutan yang dimiliki.
Meski karirnya di dunia entertainment meroket pesat, namun dara bernama lengkap Prilly Mahatel Latuconsina tak pernah melepaskan pendidikannya.
Terbukti dalam sebuah vlog yang ia unggah melalui akun Youtube miliknya, Prilly tengah mempersiapkan diri untuk melanjutkan kembali akademiknya ke jenjang yang lebih tinggi.
Baca Juga: Aktor Cilik Matt White Meninggal Dunia, Tiba-tiba?
Adalah Harvard University dan Columbia University yang menjadi tujuan pemeran Inggit dalam serial My Lecturer My Husband ini untuk melanjutkan karir akademisnya.
Hal itu tertuang dalam vlog terbaru Prilly saat bertandang ke kediaman Wali Kota Tangerang, Arief Rachadiono Wismansyah.
Dalam kunjungannya, Prilly bersama tim hendak menyampaikan niatnya untuk bergabung ke klub Persikota. Di awal video dimana saat Prilly disambut oleh sang Walikota, ia menceritakan kepulangannya dari negeri Paman Sam.
"Jadi gimana kemarin jadinya pulang dari Amerika? " tanya Arief dalam perbincangan santainya dengan Prilly.
"Alhamdulillah sehat pak, gak bawa virus, karena disana juga gak ke tempat tempat ramai sih pak, " jawab Prilly.
Baca Juga: Profil Matthew White, Aktor Cilik Film Danur yang Meninggal Dunia di Usia 12 Tahun
Perbincangan berikutnya adalah mengenai tujuan tempat pendidikan lanjutan Prilly di Amerika Serikat.
Berita Terkait
-
Trump Deportasi Mahasiswa Pro-Palestina? Penangkapan di Columbia University Gegerkan Kampus
-
Drama di Barnard College: Ancaman Bom dan Aksi Duduk Pro-Palestina Berakhir Ricuh!
-
Cerita Prilly Latuconsina Mengejar Lumba-lumba di Laut Papua Barat, Nyaris Terpisah dari Rombongan!
-
Prilly Latuconsina Nyaris Hilang Saat Syuting Dokumenter di Laut Kaimana
-
Dilema Prilly Latuconsina: Syuting Danur Hingga Lebaran, Jauh dari Keluarga
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor
-
Mudik Gratis Polres Bogor Rute Pantura dan Pansela, Pendaftaran Mulai 13 Maret: Ini Persyaratannya
-
BRI Festival 2025 Hadir, Ribuan Pengunjung Siap Nikmati Buka Bareng dengan Kuliner dan Hiburan Seru
-
Mayat Pria Ditemukan di Sungai Ciapus Bogor, Keluarga Korban Tolak Autopsi, Ini Alasannya