SuaraBogor.id - Kapolsek Jonggol Kompol Sularso menanggapi soal video viral pria sambil bawa celurit datangi tukang pangkas rambut karena tidak terima hasil cukur.
Menurutnya, terkait peristiwa tersebut sudah selesai dan berujung damai antara kedua belah pihak.
"Sudah damai," katanya kepada wartawan, Senin (31/1/2022).
Sebelumnya, Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang pria mendatangi pangkas rambut sambil membawa celurit viral di media sosial.
Baca Juga: Viral! Beri Bintang Satu dan Maki Driver, Rumah Pelanggan Digeruduk Puluhan Ojol Cirebon
Video viral itu diunggah akun instagram @info_banyuresmi pada Sabtu, 29 Januari 2022.
Dalam video itu memperlihatkan, seorang pria datang sambil marah-marah membawa senjata tajam berupa celurit ke pangkas rambut.
Informasi dari keterangan unggahan tersebut, lokasi pangkas rambut itu berada di wilayah Citra Indah Jonggol, Kecamatan Jonggol, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Pria itu marah sambil membawa celurit diduga karena tak terima dengan hasil cukur yang tidak sesuai dengan apa yang dia mau.
Pun juga, dari keterangan unggahan itu, pria itu juga terkena pisau silet.
Sontak, hal itu menjadi perbincangan dari berbagai netizen.
Berita Terkait
-
Ratusan Polisi Jaga Aksi Bela Palestina di Kedubes AS, Kapolres Jakpus Larang Anak Buah Bawa Senpi
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Terungkap, 5 Fakta di Balik 3 Mobil Polisi Terbakar Dekat TPU Pondok Ranggon
-
Lisa Mariana Dipolisikan, Ini 5 Fakta Terbaru Kasusnya dengan Ridwan Kamil
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Diduga Tercemar Limbah, Ribuan Ikan di Setu Rawa Jejed Mati Secara Misterius
-
Pengguna DANA Merapat! Klaim Saldo Gratis Ratusan Ribu Rupiah Malam Ini
-
Domba Raksasa Bogor Bobot 130 Kg Jadi Jawara Nasional, Rudy Susmanto: Bukti Potensi Peternakan Kita
-
Gebrakan HUT TNI AU, Domba Garut 'Duel' di Pakansari, Bupati Rudy Terpukau
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor