SuaraBogor.id - Satu keluarga yang tertimbun longsor Tembok Penahan Tanah (TPT) atau pondasi rumah di Kampung Bakom RT 02/02, Desa Cikancana, Kecamatan Sukaresmi, Kabupaten Cianjur ternyata sedang tertidur pulas saat kejadian.
Hal tersebut diungkapkan Iin Krismunandar (35) warga sekitar yang ikut langsung mengevakuasi korban longsor, Minggu (6/2/2022) dini hari sekira pukul 03.30 WIB.
Kata Iin, longsor yang terjadi dini hari mengagetkan warga sekitar lantaran bunyi TPT yang menimpa rumah terdengar sangat keras. Menurutnya kemungkinan besar keluarga korban sedang tidur
Runtuhnya pondasi rumah yang menimpa rumah semi permanen itu, lanjut Iin, karena curah hujan yang menguyur wilayahnya sejak Sabtu hingga Minggu dini hari.
"Curah hujan dari Sabtu sampe sore, dan sore sampai malam hujan terus," ungkapnya.
Ia menyebut korban jiwa dalam kejadian itu merupakan dua anak perempuan, sementara kedua orang tuanya mengalami luka berat.
"Korban meninggal itu dua orang anak perempuan dua-duanya, yang korban patah tulang ibu sama ayahnya. Saat dievakuasi semuanya itu korban tertimbun material lonsoran batu-batuan," pungkasnya.
Kontributor : Fauzi Noviandi
Baca Juga: Riski Pirmansah, Anak 8 Tahun di Cianjur Lumpuh Gegara Cerebral Palsy, Ini Penjelasan Dinkes
Berita Terkait
-
Pupuk Indonesia Gandeng TNI AD dan PTPN Optimalisasi Lahan Tidur dan Cegah Kerusakan Lingkungan
-
Rahasia Istirahat Nyenyak Jennie BLACKPINK Terungkap! Ternyata Mengandalkan Barang Ini
-
Beri Jeda, Ini Waktu Ideal untuk Tidur Lagi setelah Sahur
-
Hari Tidur Sedunia 15 Maret 2025, Ini Manfaat Tidur untuk Kesehatan Tubuh
-
Ramadan Penuh Berkah, Tapi Jangan Sampai Terjebak Hadis Palsu Ini
Tag
Terpopuler
- CEK FAKTA: Diskon Listrik 50 Persen Berlaku Lagi, Periode Maret-April 2025
- Pembagian Port Grup Piala Dunia 2026 Dirilis, Ini Posisi Timnas Indonesia
- Masak Rendang 12 Kg, Penampilan BCL di Dapur Jadi Omongan
- Cruiser Matik QJMotor SRV 250 AMT Paling Digandrungi di Indonesia
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
Pilihan
-
Petaka Mees Hilgers: Cedera Jadi Kontroversi Kini Nilai Pasar Terus Turun
-
Potret Denny Landzaat Salam-salaman di Gereja Saat Lebaran 2025
-
Media Belanda: Timnas Indonesia Dapat Amunisi Tambahan, Tristan Gooijer
-
Jumlah Kendaraan 'Mudik' Tinggalkan Jabodetabek Tahun Ini Meningkat Dibandingkan 2024
-
PSSI Rayu Tristan Gooijer Mau Dinaturalisasi Perkuat Timnas Indonesia
Terkini
-
Sejarah Bogor dalam Lensa! Pameran Foto PFI Bogor Meriahkan Open House Bupati
-
Geram ke Kades Klapanuggal, Dedi Mulyadi: Kepala Desa Peminta THR Lebih Parah dari Preman
-
Wali Kota Bogor dan Ribuan Warga Gelar Shalat Idul Fitri di Kebun Raya Bogor
-
Merakyat! Bupati Bogor Gelar Salat Id dan Perjamuan Rakyat di Lapangan Tegar Beriman
-
Ketua DPRD Kabupaten Bogor Sastra Winara Sambut Idul Fitri 1446 H dengan Pesan Kebersamaan