Scroll untuk membaca artikel
Galih Prasetyo
Senin, 14 Februari 2022 | 16:15 WIB
Gubernur Jabar, Ridwan Kamil beserta jajarannya dalam upacara groundbreaking Underpass Dewi Sartika Depok, Senin (14/2/2022) (Ist)

Bambang menggambarkan, underpass akan memiliki lebar 11 meter dengan 2 lajur 1 arah.

"Perkerasannya 7 meter dan lebar trotoar 2 kali 1 meter," imbuhnya.

Bambang opitimis underpass mampu mengurai antrean kendaraan akibat perlintasan kereta api, serta memberi keselamatan bagi para pengguna jalan.

"Sehingga dapat meningkatkan konektivitas pertumbuhan ekonomi di Depok," pungkasnya.

Baca Juga: Kabar Baik! Pemerintah Mulai Bangun Underpass Simpang Joglo Surakarta

Kontributor : Immawan Zulkarnain

Load More