SuaraBogor.id - Ayat Kursi mungkin sudah familiar menjadi bacaan bagi umat Islam. Ayat Kursi merupakan salah satu ayat yang paling agung dalam Alquran, yang terdapat dalam surat Al-Baqarah ayat 255.
Meski demikian,mungkin belum banyak yang tahu apa saja keutamaan ketika membacanya.
Rasulullah menerangkan banyak sekali keutamaan yang didapatkan ketika membaca ayat ini di berbagai kesempatan, seperti yang tertera dalam beberapa hadits.
Sebuah perkataan sahabat (atsar) yang disandarkan kepada Nabi Muhammad SAW. Hal ini disampaikan Ali dari Abu Ubaid. “Ayat Kursi diberikan kepada Nabimu dari tempat penyimpanan yang berada di bawah Arsy, dan tidak diberikan kepada seorang pun sebelumnya.”
Di dalam Ayat Kursi, Allah menegaskan bahwa tidak ada zat yang layak untuk disembah kecuali diri-Nya.
Membaca Ayat Kursi juga memiliki banyak sekali keutamaan, salah satunya membaca setelah selesai salat wajib maupun sunnah dapat mempertebal iman dan pahala.
Berikut bacaan Ayat Kursi beserta arti dan keutamaannya.
1. Ayat Paling Agung
Salah satu ayat yang disebut sebagai ayat yang paling agung ini tergambar dari pertanyaan yang pernah diajukan oleh Rasulullah kepada Ubay bin Ka’ab.
Baca Juga: Ayat Paling Agung di Surat Al Baqarah Menurut Penjelasan Yusuf Mansyur
“Ayat mana yang paling agung dalam kitabullah? Ubay menjawab, Ayat Kursi. Maka, Rasulullah shallallu ‘alaihi wasallam menepuk dada Ubay kemudian berkata, "Wahai Abu Mundzir, semoga engkau berbahagia dengan ilmu yang engkau miliki.” (HR. Muslim)
Berita Terkait
-
Momen Gemas Kamari, Putri Jennifer Coppen Celingak-celinguk saat Dibacakan Ayat Kursi Kala Rewel
-
Baca Ayat Kursi Sebelum Tidur Bikin Setan Takut Mendekat? Ini Kata Muhammadiyah
-
Keutamaan Membaca Ayat Kursi Sebelum Tidur
-
Bacaan Ayat Kursi Tulisan Arab dan Artinya
-
Bacaan Ayat Kursi Lengkap dan Manfaat Dahsyatnya dalam Kehidupan Sehari-hari
Tag
Terpopuler
- Gubri Wahid Pusing Mikirin Defisit APBD: Omongan Syamsuar Terbukti, Sempat Diejek SF Hariyanto
- Fedi Nuril Takut Indonesia Kembali ke Masa Orde Baru, Reaksi Prabowo Terhadap Kritikan Jadi Bukti
- Terharu Ditranser Uang Raffi Ahmad, Nominal di Rekening Nunung Sebelumnya Tak Sampai Rp300 Ribu
- Denza N9 Meluncur Pekan Depan
- Colek Erick Thohir, 5 Pemain Keturunan Grade A Siap Dinaturalisasi Timnas Indonesia Setelah Maret 2025
Pilihan
-
Mantan Orang Dekat Sri Mulyani jadi Stafus Pramono Anung di DKI Jakarta
-
Sejarah! Untuk Pertama Kalinya Mobil Listrik Kalahkan Mobil Hybrid di Indonesia
-
7 Rekomendasi Game PC Murah di Steam Spring Sales 2025
-
Perbandingan Spesifikasi Infinix Note 50 Pro 4G vs Samsung Galaxy A16 4G, Duel HP 4G Terbaru
-
Dean James: Waktunya Memberikan Segalanya untuk Garuda
Terkini
-
Suara Anak Didengar, Sibadra Kini Terima Pengaduan dan Saran dari Anak-anak
-
Langgar Aturan Ramadan, THM di Bogor Selatan dan Barat Disita Mirasnya
-
Rentetan Bencana di Jabar: Banjir dan Longsor Terjang Bogor, Bandung Raya Hingga Cirebon
-
Jangan Lewatkan Waktu Sahur, Ini Jadwal Imsakiyah Bogor Senin 17 Maret 2025
-
Program Yok Kita GAS Meriahkan KLBB BRI Festival 2025