SuaraBogor.id - Alun-alun Jonggol saat ini ditutup secara menyeluruh setelah viral video pasangan ABG yang melakukan perbuatan tidak terpuji di sekitaran alun-alun.
Video yang di post @txtdaribogor pada 10 jam yang lalu dan sudah di tonton 6.568 kali pada hari Selasa (15/2/2022).
Kasi Trantib Kecamatan Jonggol, Dadang Yazid Bustomi mengatakan penutupan alun-alun sudah berlangsung selama satu minggu, sejak putusan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 3.
“Sebenernya untuk penutupan alun-alun itu sudah seminggu yang lalu. Hari selasa yang lalu ketika ada lonjakan Covid, terus ada PPKM level 3,” kata Dadang saat di wawancara via telpon, Selasa (15/2/2022).
Dadang juga mengatakan penutupan alun-alun beriringan dengan peraturan perbatasan 100% sterilisasi di dalam dan 60% perbatasan di luar alun-alun.
Namun ternyata terdapat beberapa pintu masuk yang belum di berikan garis pembatas dan hal tersebut di manfaatkan oleh pasangan ABG yang tidak bertanggung jawab melalukan kegiatan tidak terpuji.
“Tetapi kemarin kami lihat ada pintu-pintu masuk yang belum tertutup sama garis pembatas itu, kita tambahin semalam karena ada kejadian-kejadian yang tidak diinginkan oleh masyrakat,”jelasnya.
Dadang menjelaskan aturan penutupan alun-alun sesuai dengan aturan PPKM level 3 selama 14 hari, namun hingga saat ini Kecamatan Jonggol belum bisa menentukan kapan akan di fungsikan kembali masih menunggu aturan terbaru kabupaten Bogor mengenai PPKM level 3.
Kontributor : Devina Maranti
Baca Juga: Lagi, Tiga Kali Berturut-turut Sejoli Mesra-mesraan di Alun-alun Jember Diamankan
Berita Terkait
-
Biografi Candra Kusuma, Anggota DPRD Bogor yang Viral Gara-gara Skandal Dibocorkan Anak
-
Seribu Lebih Surat Suara Pilbup Bogor Nyasar di Gudang Kabupaten Serang, Begini Kata KPU
-
Warga Klapanunggal Bongkar Aib Anggota DPRD Kabupaten Bogor, Candra Kusuma Soal Dugaan Perselingkuhan, Ini Buktinya!
-
5 Fakta Anggota DPRD Bogor Candra Kusuma yang Dituduh Selingkuh dan Telantarkan Anak
-
Viral, Anak Bongkar Aib Ayah Kandung yang Ternyata Anggota DPRD Bogor, Diduga Selingkuh Bertahun-tahun
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
Terkini
-
Pemkab Bogor Luncurkan Sistem "Si Aktif Bogor" untuk Tingkatkan Pemberdayaan Perempuan
-
Diduga Ketahuan Selingkuh, Candra Kusuma Langsung Datang ke Istri Pertama di Surabaya
-
Mau Ikut BRI Fellowship Journalism 2025 yang Didukung Penuh Dewan Pers? Cek Syaratnya!
-
BRI Fokus pada Keamanan Data Nasabah, Salah Satunya dengan Operasikan Security Operation Center
-
Pesta Rakyat ala Dedie-Jenal, Warga Bogor Banjiri Lapangan Mulyaharja