SuaraBogor.id - Dorce Gamalama akan dimakamkan sebagai lelaki di TPU Bantar Jati, Jakarta Timur. Jasadnya akan dimakamkan di liang lahat sepupunya.
Dorce Gamalama meninggal dunia karena COVID-19. Selain itu Dorce mengidap beberapa penyakit sebelum meninggal.
Berikut tata cara sholat jenazah lelaki menurut hukum Islam dikutip dari AyoCirebon:
Imam pada salat jenazah laki laki berada sejajar dengan kepala jenazah.
Baca Juga: Berduka Dorce Gamalama Meninggal, Tetangga: Jiwa Sosialnya Tinggi, Peduli Sama Anak Yatim
Niat salat jenazah
"Ushollii 'alaa haadzal mayyiti imaaman / ma'muuman fardhol lillahi ta'aala"
Artinya : "Saya niat salat atas mayit laki laki ini menjadi imam / makmum fardhu karena Allah Ta'ala"
Perbedaannya pada "imaaman" jika kita menjadi imam, dan "ma'muuman" jika menjadi makmum.
1. Takbiratul ihram dan surat Al Fatihah
Baca Juga: Rumah Gadang dan Orang Minang Perantauan Jadi Saksi Kebaikan Dorce Gamalama Terhadap Warga
Takbiratul ihram mengangkat ke - 2 tangan dan mengucapkan takbir "Allahu Akbar".
Ketika takbirotul ihrom, mulut mengucap takbir sambil menghadirkan niat dalam hati akan menyalatkan jenazah.
Setelah takbir pertama, lanjutkanlah dengan membaca surat Al Fatihah.
2. Takbir ke - 2 dan membaca sholawat
Selesai membaca surat Al Fatihah selanjutnya takbir ke - 2, kemudian membaca sholawat :
"Allahuma sholli'alaa sayyidinaa Muhammad wa 'alaa ali sayyidinaa Muhammad"
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp319 M, Eks Pejabat Kemenkes Dituntut 4 Tahun Penjara
-
COVID-19 Jadi Alasan? Orangtua di Spanyol Kurung Anak Sejak 2021, Kondisinya Bikin Merinding
-
Kau Pergi, Tapi Tak Pernah Hilang: Doa dan Cinta untuk Doni Monardo
-
Dilakukan Luna Maya, Bagaimana Hukum Egg Freezing dalam Islam? Ini Kata Ulama
-
MUI Fatwakan Vasektomi Haram, Bagaimana Hukum KB untuk Perempuan dalam Islam?
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Bupati Bogor Usulkan Tiga Raperda Prioritas, Demi Kemajuan Daerah dan Pelayanan Terbaik
-
Awas! Banyak Pinjol Ilegal Beroperasi, Berikut Daftar 200 Pinjaman Online Ilegal
-
Langsung Cair! Rp700 Ribu DANA Kaget Siap Diklaim Malam Ini
-
Awas! Buang Sampah Tak Tepat Waktu di Cianjur Bakal Kena Denda Setengah Juta
-
BRI Dukung Pembinaan Anak Muda Lewat Olah Raga, Jadi Sponsor Garuda Futsal League Series 3