SuaraBogor.id - Muhamad Guntur Romli baru-baru ini bereaksi atas kritik Sugi Nur Raharja alias Gus Nur terhadap Gus Yaqut yang dinilai membandingkan adzan dengan suara gonggongan anjing.
Guntur Romli dalam kesempatan itu mengecam Gus Nur yang dinilai melecehkan adzan. Kata dia, Gus Nur dalam video kritiknya mengumandangkan adzan dan menggabungkannya dengan gonggongan anjing saat mengkritik Gus Yaqut.
“Saya mengecam pelecehan Sugi Nur ini!” kata Guntur Romli melalui akun Twitter pribadinya, Jumat (25/2/2022).
Kata Guntur Romli, Menag tidak sedang membandingkan azan dengan gonggongan anjing. Menurutnya, video Gus Nur lah yang malah melecehkan adzan.
Baca Juga: Pedas! Gus Nur Sebut Gus Yaqut Melecehkan Adzan: Inilah Makar Allah, Cara Allah Membuka Watak Asli
“Malah contoh yang ente pertontonkan ini merupakan bentuk pelecehan terhadap azan!” katanya dikutip SuaraBogor.id dari Terkini.id--Jaringan Suara.com.
Bersamaan dengan cuitannya, Guntur Romli membagikan video Gus Nur yang sedang membahas soal Menag yang dinilai membandingkan azan dengan gonggongan anjing.
Sebelumnya diberitakan, dalam video yang diunggah di kanal Youtube Gus Nur 13 Official, Gus Nur menyebut pernyataan Gus Yaqut membandingkan adzan dengan gonggongan anjing itu merupakan makar Allah. Hal itu, menurutnya, menjadi cara Allah membuka watak asli Gus Yaqut.
“Suara azan diibaratkan anjing yang menggonggong, coba inilah makar Allah. Saya nggak mungkin mendesain atau menyutradai supaya Gus Yaqut ngomong seperti itu, ini makar Allah,” ujar Gus Nur
Baca Juga: Kapitra Ampera: Adzan Dianalogikan dengan Binatang Kebangetan, Gus Yaqut Harus Diganti!
Berita Terkait
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Jadwal Adzan Maghrib 13 Maret 2025 di Kota-Kota Besar Indonesia
-
Adzan Subuh Hari Ini Jam Berapa? Cek Imsakiyah 11 Maret 2025 Seluruh Wilayah Indonesia
-
Guntur Romli Skakmat PSI: Kader Kalian Serang Megawati dan PDIP, Kenapa Saya Gak Boleh Komentar?
-
Jokowi Disebut Kritik PSI Lewat 'Partai Super Tbk', PSI Beri Balasan Menohok ke Guntur Romli
-
Geger! Guntur Romli PDIP Bongkar Tujuan Jokowi Bentuk Partai Super Tbk: Lindungi Kaesang di PSI
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor
-
Mudik Gratis Polres Bogor Rute Pantura dan Pansela, Pendaftaran Mulai 13 Maret: Ini Persyaratannya
-
BRI Festival 2025 Hadir, Ribuan Pengunjung Siap Nikmati Buka Bareng dengan Kuliner dan Hiburan Seru
-
Mayat Pria Ditemukan di Sungai Ciapus Bogor, Keluarga Korban Tolak Autopsi, Ini Alasannya