SuaraBogor.id - Sebelumnya Uus mengatakan bahwa dirinya haram berkolaborasi bareng membuat konten suami dari Aurel Hermansyah yakni Atta Halilintar.
Kali ini, Uus juga kembali sentil sosok Awkarin. Tentunya hal tersebut menjadi perhatian di banyak orang di media sosial, karena video itu beredar dan viral.
Pada video itu, Uus menceritakan ketidaksukaannya terhadap Aukarin. Uus mengaku ogah berteman dengan Awkarin di dunia nyata.
Padahal Uus dan Awkarin diketahui sama-sama punya proyek di KUY Entertainment.
"Dia baiknya ketemu sama orang-orang yang seindah itu aja di digital. Tapi, untuk berteman asli sih gua enggak," kata Uus.
Selain itu, pemilik nama lengkap Rizky Firdaus Wijaksana tersebut menambahkan enggan bertemu dengan sang selebgram di kantor KUY Entertainment. "Sebisa mungkin menghindar ya," sambungnya.
Adapun alasan alumni "SUCI 3" ini tak menyukai Awkarin adalah lantaran perilakunya yang dianggap norak. "Maksudnya dianya enggak salah, kelakuannya. Dia norak, mabuknya norak," tuturnya.
Perihal satu naungan di KUY Entertainment, Uus merasa tak keberatan dihadirkannya Awkarin sebagai salah satu talent.
"Ya, enggak apa-apa udah rezeki dia juga. Gue juga nggak punya hak apapun, itu bukan perusahaan gue," ucapnya.
Alih-alih Awkarin, Uus lebih memilih sosok Danilla Riyadi yang dihadirkan sebagai talent di KUY Entertainment. "Cuman kenapa enggak Danilla," pungkasnya.
Baca Juga: Viral Video Seorang Kakek Salat di Masjid Pakai Kursi, Warganet Langsung Kena Mentalnya
Pernyataan lawas Uus belakangan viral lagi usai dibagikan ulang oleh akun TikTok @_whateverthings_. Netizen antusias memberikan komentar soal opini Uus.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Dinar Candy Miris Lihat Kondisi Nikita Mirzani: Lagi Viral Banyak Didekati, Sekarang Kok Menjauh?
-
Anti Lusuh, Dinar Candy Sebut Nikita Mirzani Masih Glowing Meski di Penjara
-
Warga Pekalongan Heboh Air Berkah, PDAM Ungkap Fakta Sebenarnya!
-
Kebahagiaan Dokter Oky Pratama Saat Nikita Mirzani Masih Dipenjara
-
Disebut Tidak Sportif, Viral Pemain Badminton PB Exist Diduga Remas Shuttlecock Saat Bertanding
Tag
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
-
Polres Sukoharjo Ungkap Kasus Peredaran Narkoba, Dua Residivis Kembali Diamankan
Terkini
-
Simbol Kepemimpinan Kembali ke Asal, Bupati Rudy Dapat Wejangan dari Sumedang Larang
-
Sentilan Karfat untuk Pemimpin Bogor: Budayawan Pulang ke Rumah, Bukan ke Sukamiskin
-
Hormati Pahlawan, Jalan Utama di Bogor Kini Bernama Soekarno-Hatta hingga Jenderal Hoegeng
-
Euforia Kirab Mahkota Binokasih Berujung Macet Panjang di Cibinong, Warga Keluhkan Kurang Sosialisas
-
Jejak Raja Sunda di Bogor: Kirab Mahkota Binokasih Jadi Pengingat Peradaban Luhur