SuaraBogor.id - Habib Bahar bin Smith alias Habib Bahar bisa dibilang menjadi salah satu pendakwah yang tak jarang cara ceramah nya dinilai terlalu keras dan menuai kritik.
Namun dibalik itu, Habib Bahar menyebut Nabi Muhammad SAW selalu ceramah dengan suara keras dan matanya merah. Ia juga menyebut Nabi Muhammad dalam ceramah dan khutbahnya selalu bertambah kemarahannya.
Kata Bahar bin Smith, Dalam menyampaikan dakwah nabi Muhammad tidak selalu lembut, ia menjelaskan nabi Muhammad behkan kerap marah dalam menyampaikan khutbah dan ceramahnya.
Seperti diketahui, Habib Bahar kerap dikritik soal cara dakwah atau penyampaian ceramah yang keras. Ia berdalih bahwa nabi Muhammad kerap keras dalam menyampaikan ceramah dan khutbah.
Baca Juga: Lirik Sholawat Birosulillahi Wal Badawi, Puji-pujian untuk Nabi Muhammad SAW di Majlis Taklim
Habib Bahar menyempaikan hal tersebut dalam ceramahnya, video tersebut kemudian diunggah oleh channel youtube Teuku Safan dengan judul ‘Rujukan Habib Bahar yang Sering Lantang!?’, Jumat (11/3/2022).
“Nabi Muhammad kalau lagi khutbah, lagi ceramah, ikhmarot ainahu, merah kedua mata beliau!,” ujar Bahar bin Smith menjelaskan.
“Wa ala soutuhu, suaranya nabi meninggi, keras! tinggi suaranya nabi!,” ujar Bahar bin Smith melanjutkan.
“Jadi jangan ente cuma tau nabi itu lembut, nabi itu begini-begini,” ujar Bahar bin Smith melanjutkan.
Dalam kesempatan itu, Bahar bin Smith menyinggung orang-orang yang tidak suka dengan penceramah keras dan suka marah-marah.
Baca Juga: Kasus Wayang Ustaz Khalid Basalamah, Bareskrim Periksa Sandy Tumiwa Selaku Pelapor
“Ini ada ah ceramahnya keras berapi-api, lah?,” ujarnya.
“Ana punya kakek rasulullah ija khotoba ikhmarot ainahu (matanya merah), ente mau lawan itu hadist itu?!,” imbuhnya.
“Ente mau bantah itu hadist?! nabi Muhammad kalau dia berceramah, kalau dia berkhotbah, merah kedua matanya! meninggi suaranya!,” ungkapnya.
“Suaranya tinggi! bertambah kemarahannya! sehingga nabi kalau lagi khutbah, kalau lagi ceramah, beliau sebagai pemberi peringatan perang,” pungkas Habib Bahar.
Berita Terkait
-
Siapa Golongan Orang yang Pertama Masuk Surga? Berikut Penjelasannya
-
Beda Nasib Suswono vs Ahok Jadi Trending, Omongan Soal Nabi Tuai Kecaman
-
Tak Ngaruh Sudah Minta Maaf, Ormas Betawi Polisikan Suswono Gegara Pernyataan Janda Kaya Nikahi Pengangguran
-
Benarkah Nabi Muhammad SAW Pengangguran Sebelum Menikahi Khadijah? Ini Jawaban Muhammadiyah
-
Suswono Salah Kaprah? Ini Bukti Nabi Muhammad Pekerja Keras Sebelum Nikahi Khadijah
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Bogor Jadi Sorotan, Zonasi PPDB Diskriminatif dan Picu Korupsi? Gibran Minta Ini ke Mendikdasmen
-
Prabowo Dipastikan Nyoblos di TPS 08 Bojongkoneng, Bakal Didampingi Langsung Pj Gubernur hingga Pj Bupati Bogor
-
Strategi Belanja Saat Promo 12.12 2024 Blibli, Bisa Dapat Untung Banyak
-
Cianjur Darurat Bencana, Pergerakan Tanah Paksa Ratusan Warga Tinggalkan Rumah
-
Ada Potensi Politik Uang di Pilkada 2024, Bawaslu Kabupaten Bogor Kerahkan 7.908 Pengawas TPS