"Saya sengaja merekam dan mengunggahnya ke media sosial, karena kesal jalan yang rusak telah bertahun-tahun ini, tidak ada perbaikan dari dari pemerintah," katanya.
Padahal, kata dia, tidak hanya masyarakat yang menggunakan akses jalan untuk melakukan aktivitas sehari-hari untuk menjual hasil bumi dan lainnya, namun jalan itu juga merupakan akses menju Curug Ngebul.
"Jalan ini merupakan akses satu-satunya warga untuk beraktivitas menjual hasil bumi ke pasar, ke perkotaan, dan menuju ke Curug Ngebul," ucapnya.
Menurutnya, jalan yang rusak tersebut juga sering membuat pengguna jalan mengalami kecelakaan. Bahkan beberapa waktu lalu satu unit mobil pick up mengalami kecelakan dan terjatuh ke jurang karena tidak kuat menanjak.
Baca Juga: Viral SPBU Layani Pembelian Pertalite Pakai Jerigen, Warga Meradang
"Tanjakannya cukup curam, ditambah konisi jalan hanya bebatuan saja, kaya kemarin ada mobil pick up yang jauh ke jurang disamping, namun untungnya supir tidak ada korban jiwa, dan supir selamat," jelasnya.
Neng Ida berharap, pemerintah segera memperhatikan kondisi tersebut dan memperbaiki jalan tersebut. Karena jalan itu merupakan akses satu-satunya yang sering digunakan masyarakat untuk menunjang perekonomian.
"Setelah viralnya video truk loncat-loncat tersebut, pemerintah bisa melihat dan paham keadaannya disini dan segera memperbaiki jalannya," kata dia.
Kontributor : Fauzi Noviandi
Baca Juga: Salut Meski Beda Aplikasi, Dua Kurir Makanan Bantu Dorong Motor Driver Ojol
Berita Terkait
-
Profil PT Melia Sehat Sejahtera yang Viral Diduga Lakukan Pemaksaan, Siapa Pemiliknya?
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Bongkar Muat 'Overdosis' Bikin Macet Horor, Pramono Geram: Pelindo Tidak Profesional!
-
Sistem Logistik Bermasalah Disebut jadi Biang Kerok Macet 'Horor' Ribuan Truk di Tanjung Priok
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays