SuaraBogor.id - Ariel NOAH saat menjadi juri di acara grand final X Factor Indonesia pada Senin (11/4/2022) masih menjadi perbincangan. Dalam kesempatan itu, Ariel NOAH mengenakan jas hitam yang kece.
Vokalis grup band NOAH itu memadukan jasnya dengan kemeja dan celana panjang hitam. Ia lantas menata rambutnya begitu rapi sehingga penampilannya terlihat kain mempesona.
Saking gantengnya, kolase video gaya Ariel NOAH jadi juri X Factor menuai banyak atensi saat dibagikan oleh akun Instagram @fashion_arielnoah. Dalam beberapa adegan, Ariel sempat melepas jasnya.
"Segala angle," tulis akun @fashion_arielnoah di Instagram, Kamis (14/4/2022).
Baca Juga: Hotman Paris Bongkar Kebohongan Celine Evangelista saat Duet Bareng Ariel NOAH
Netizen lantas ramai mengomentari unggahan tersebut dengan beragam pujian untuk Ariel NOAH. Bahkan, ada netizen yang menyebut ayah satu anak itu sebagai aset negara saking gantengnya.
"Wkwkwkw jangan diplototin mulu min, entar puasa batal, soalnya manis bangeettt...kolak aja kalah manis," tulis netizen. "Aset negara ini mah," sambung yang lain.
"Masyaallah akang Ariel Makin kasep wae awet anom," tutur netizen. "Definisi tampan tanpa tapi arghhhhh," komentar yang lain. "Ganteng tak ada obatnya," ujar lainnya.
Sementara itu, grand final "X Factor Indonesia" dimeriahkan beberapa musisi Tanah Air. Di antaranya Fiersa Besari dan Rizky Febian. Babak Result rencananya akan digelar pada 18 April mendatang.
Ariel NOAH sendiri bertugas sebagai juri bersama beberapa musisi lain, termasuk Rossa dan Bunga Citra Lestari.
Baca Juga: Demi Bantu Celine Evangelista Duet Bareng Ariel NOAH, Hotman Paris Sampai Terjatuh
Berita Terkait
-
Kamera HP Android Bikin Ariel Noah Dikira Parto, Samsung Tawarkan Galaxy S24 Ultra
-
Viral Potret Ariel Noah Dicap Mirip Parto, Merek HP-nya Jadi Sorotan
-
Potret Raffi Ahmad dan Geng The Dudas di Kamera Fans Bikin Syok: Ariel Kayak Tukang Ojek
-
Biasa Tampan Berkharisma, Penampilan Asli Ariel NOAH di Kamera HP Warga Jadi Omongan: Ternyata...
-
Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Program Samisade Dijadikan Alat Politik, Pemkab Bogor Tegas Lakukan Hal Ini
-
Profesor Luluk: Wisata Pekarangan Atang, Potensi Baru Ekonomi Indonesia
-
Reformasi Birokrasi di Bogor, Atang-Annida Dorong ASN Profesional
-
Kronologi Lengkap Empat Santri Tewas Akibat Longsor di Ponpes Sukabumi, Dua Luka Ringan Tiga Luka Berat
-
Anies Baswedan Dukung Atang Trisnanto Jadi Wali Kota Bogor