SuaraBogor.id - Ariel NOAH saat menjadi juri di acara grand final X Factor Indonesia pada Senin (11/4/2022) masih menjadi perbincangan. Dalam kesempatan itu, Ariel NOAH mengenakan jas hitam yang kece.
Vokalis grup band NOAH itu memadukan jasnya dengan kemeja dan celana panjang hitam. Ia lantas menata rambutnya begitu rapi sehingga penampilannya terlihat kain mempesona.
Saking gantengnya, kolase video gaya Ariel NOAH jadi juri X Factor menuai banyak atensi saat dibagikan oleh akun Instagram @fashion_arielnoah. Dalam beberapa adegan, Ariel sempat melepas jasnya.
"Segala angle," tulis akun @fashion_arielnoah di Instagram, Kamis (14/4/2022).
Netizen lantas ramai mengomentari unggahan tersebut dengan beragam pujian untuk Ariel NOAH. Bahkan, ada netizen yang menyebut ayah satu anak itu sebagai aset negara saking gantengnya.
"Wkwkwkw jangan diplototin mulu min, entar puasa batal, soalnya manis bangeettt...kolak aja kalah manis," tulis netizen. "Aset negara ini mah," sambung yang lain.
"Masyaallah akang Ariel Makin kasep wae awet anom," tutur netizen. "Definisi tampan tanpa tapi arghhhhh," komentar yang lain. "Ganteng tak ada obatnya," ujar lainnya.
Sementara itu, grand final "X Factor Indonesia" dimeriahkan beberapa musisi Tanah Air. Di antaranya Fiersa Besari dan Rizky Febian. Babak Result rencananya akan digelar pada 18 April mendatang.
Ariel NOAH sendiri bertugas sebagai juri bersama beberapa musisi lain, termasuk Rossa dan Bunga Citra Lestari.
Baca Juga: Hotman Paris Bongkar Kebohongan Celine Evangelista saat Duet Bareng Ariel NOAH
Berita Terkait
- 
            
              Momen Hangat Ariel NOAH Foto Bareng Sophia Latjuba Curi Perhatian
 - 
            
              18 Tahun Jadi Misteri, Ariel NOAH Bongkar Identitas 'Sally' yang Bikin Fans Penasaran
 - 
            
              18 Tahun Jadi Misteri, Ariel NOAH Akhirnya Bongkar Sosok 'Sally' di Salah Satu Lagunya
 - 
            
              Bukan Makanan Mewah, Ini Riders Sederhana Ariel NOAH
 - 
            
              Wulan Guritno Mati Kutu, Raffi Ahmad Ungkit Momen Nonton Bareng Ariel NOAH
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Pasca Atap Ambruk, Rudy Susmanto Evaluasi Total Infrastruktur Sekolah
 - 
            
              Rp100 Miliar Jalan Tol Tambang Bogor: Rudy Susmanto Dorong Proyek Kilat, Target Tuntas Sebelum 2027
 - 
            
              Detik-Detik Mencekam! 44 Siswa Terjebak Reruntuhan Gedung SMKN 1 Gunung Putri
 - 
            
              Bawa Pulang Mobil Keluarga Nyaman Tanpa Kuras Tabungan: 4 Pilihan MPV Bekas Harga Mulai Rp90 Juta
 - 
            
              Penutupan Tambang vs Proyek Infrastruktur: Dilema Dedi Mulyadi, Pilih Warga atau Beton?