SuaraBogor.id - Film "Jakarta vs Everybody" yang sudah hadir beberapa hari kebelakang tentunya menjadi sorotan publik. Bagaimana tidak, film tersebut memperlihatkan kerasnya pergaulan.
Film itu diketahui dibintangi oleh Jefri Nichol dan Wulan Guritno. Bahkan, keduanya sempat menjadi perbincangan hangat beberapa waktu lalu.
Dalam film tersebut, salah satu adegan yang disorot warganet di antaranya adalah adegan ranjang Jefri Nichol dengan Wulan Guritno.
Perihal itu, Jefri Nichol mengaku salut dengan Wulan Guritno yang bersedia mengambil tawaran bermain adegan mesra dengan aktor baru sepertinya.
"Gua kan aktor baru, sementara dia senior banyak filmnya dan digandrungi semua orang. (Tapi) dia mau adegan ciuman sama gue," kata Jefri Nichol, mengutip dari MataMata -jaringan Suara.com, Rabu (18/5/2022).
Pada saat syuting adegan ciuman dengan Wulan Guritno, Jefri Nichol terang-terangan merasa deg-degan.
Kendati demikian, sikap santai kekasih Sabda Ahessa tersebut membuat Jefri Nichol tidak canggung ketika syuting adegan ciuman tersebut.
"Mbak Wulan orangnya kan santai, jadi gak awkward sama sekali. Kita ciuman natural aja. Tapi, gue deg-degan banget pas adegan itu," ujarnya.
Pasalnya, Jefri Nichol tidak hanya syuting adegan ciuman, melainkan juga syuting adegan ranjang dengan Wulan Guritno.
"Karena kan adegan ciumannya itu sekalian adegan intim," tuturnya ditilik dari YouTube Curhat Bang Denny pada Rabu (18/5/2022).
Baca Juga: Aktris Senior, Jefri Nichol Deg-degan Lakukan Adegan Ciuman dengan Wulan Guritno
Terlepas dari perasaan deg-degan itu, Jefri Nichol menegaskan harus tetap profesional dalam urusan pekerjaan.
"Cara mengkontrolnya ya tetap harus in character, semaksimal mungkin kita buat adegan se-real mungkin," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Aktris Senior, Jefri Nichol Deg-degan Lakukan Adegan Ciuman dengan Wulan Guritno
-
Jefri Nichol Sebut Foto Ciuman Sesama Jenis Hanya Bercanda, Denny Sumargo: Berarti Lu Masih Lurus ya?
-
Dikira Penyuka Sesama Jenis, Jefri Nichol Jawab soal Foto Ciuman sama Cowok
-
Ciuman dengan Lelaki, Jefri Nichol Bantah Gay
-
Pamer Foto Ciuman Bareng Cowok, Jefri Nichol Minta Maaf ke Komunitas LGBTQ
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
'Sakti Banget', 3 Fakta Menarik Kenapa Tambang Emas Ilegal Cigudeg Susah Diberantas Kata Polisi
-
Benarkah Isi Bensin Siang Hari Lebih Rugi? Dosen IPB Bongkar Faktanya Secara Ilmiah
-
Rencana GOR Dibatalkan, Lahan di Samping STIN Dialihkan untuk Hunian Pasukan Pengamanan Presiden
-
Cek Jadwal KRL Bogor-Jakarta 8 Januari 2026: Jam Keberangkatan Awal hingga Kereta Terakhir
-
5 Rekomendasi Stang MTB Paling Nyaman buat Bapak-Bapak, Harga Mulai Rp100 Ribuan