SuaraBogor.id - Adhisty Zara dengan Kakang Jurnalrisa alias Abimanyu Bhakti memiliki hubungan spesial dan itu terungkap di awal tahun kemarin. Gaya pacaran Adhisty Zara dan Kakang Jurnalrisa pun tak pernah luput dari sorotan.
Zara pernah menerima banyak kritik karena gaya pacarannya yang dianggap kelewat mesra dengan mantan pacarnya. Zara memang tak sungkan berbagi potret mesranya dengan sang kekasih. Seperti belum lama ini ketika ia merayakan ulang tahun Abimanyu, pemeran film "Keluarga Cemara" ini membagikan sederet potret mesranya dengan sang kekasih.
Zara tampak mencium mesra telinga sang kekasih sembari memeluknya. Fotonya ini pun disorot netizen yang merasa Zara tak takut akan kritik yang mungkin diterima lagi. Kepoin yuk, gaya pacaran Adhisty Zara dan Kakang Jurnalrisa lewat ulasan berikut ini.
1. Rayakan Ulang Tahun
Baca Juga: 5 Gaya Pacaran Adhisty Zara dan Kakang Jurnalrisa, Sering Pamer Foto Mesra
Belum lama ini Adhisty Zara mengunggah potretnya dengan Kakang Jurnalrisa di Instagram. Rupanya hal itu dilakukan untuk merayakan ulang tahun sang kekasih. Zara juga menuliskan harapan dan doanya untuk pria yang diketahui sebagai sepupu Risa Saraswati itu.
Salah satu potretnya memperlihatkan Zara yang mencium mesra telinga Abimanyu Bhakti. Zara seolah tak peduli dengan pengalaman masa lalu yang sempat jadi bulan-bulanan netizen karena gaya pacarannya yang kelewat mesra dengan mantannya.
2. Didukung Sahabat
Hubungan asmara Zara dan Kakang Jurnalrisa didukung oleh sahabatnya dan penggemar sang artis. Terlebih setelah keduanya go public pada Januari 2022 kemarin. Banyak yang merasa Kakang Jurnalrisa membawa pengaruh positif pada mantan member JKT48 itu.
3. Beda 11 Tahun
Baca Juga: Nirina Zubir Wakili Keresahan Ibu-Ibu di Film Keluarga Cemara 2
Kakang Jurnalrisa baru saja merayakan ulang tahun yang ke-30. Artinya hubungan cinta Zara dan Kakang Jurnalrisa terpaut perbedaan usia hingga 11 tahun.
Berita Terkait
-
Film Panjang Debut Sutradara Indonesia Langsung Jadi Box Office, Ada Jumbo
-
Potret Keluarga Cemara Faizal Hussein, Kehidupan Asli Tak Seseram Tokoh Walid di Drama 'Bidaah'
-
Berebut Jenazah, Film yang Ngajak Kita Memikirkan Akhir Hidup yang Bijak
-
Deretan Film Terbaik Junior Roberts, Terbaru Bareng Adhisty Zara di Jepang!
-
Sinopsis Film Berebut Jenazah: Bukan Horor, tapi Kisah Haru di Tengah Perbedaan
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
Terkini
-
Domba Raksasa Bogor Bobot 130 Kg Jadi Jawara Nasional, Rudy Susmanto: Bukti Potensi Peternakan Kita
-
Gebrakan HUT TNI AU, Domba Garut 'Duel' di Pakansari, Bupati Rudy Terpukau
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat