SuaraBogor.id - Pandemi Covid-19 memukul komedian Yadi Sembako. Ia sepi job selama pandemi sehingga bangkrut.
Yadi Sembako mengaku tak mendapat tawaran pekerjaan selama pandemi. Kondisi itu lah yang membuatnya bangkrut.
Dampaknya, Yadi Sembako sampai sakit karena kepikiran soal utang yang harus dibayar.
Hal itu disampaikan Yadi ketika jadi bintang tamu kanal YouTube MOP Channel. Ia mengungkapkan sempat terkena maag akut hingga harus dilarikan ke rumah sakit. Yadi bahkan sampai kritis karena gula darah tinggi.
Baca Juga: Bangga Banget! PBB Apresiasi Penanganan Covid-19 di Indonesia yang Dianggap Sukses
"Saya sempat hilang selama satu jam lima belas menit, napas masih ada, cuma mata merem. Kata keluarga cuman keluar air mata aja," ungkap Yadi Sembako.
Ternyata Yadi juga pernah membangun bisnis bersama temannya tapi tak balik modal. Ditambah sepi job saat COVID-19 membuatnya tak punya pemasukan sama sekali.
"Pernah diajak teman untuk bikin perusahaan sebelum Covid 19 ngga taunya bagaimana-bagaimana, keluar tabungan, tidak ada hasil. Begitu aja hilang," bebernya.
Yadi juga harus membayar karyawan bisnis yang ia geluti yakni sebagai kontraktor. Meski tak punya uang, ia berusaha untuk tetap membayar hak karyawannya.
"Saya bayar gaji tiap bulannya saya yang tanggung jawab, jadi apa yang saya rasain mungkin ini menjadi pembelajaran," ucap Yadi.
Baca Juga: Yadi Sembako Bangkrut hingga Sakit Parah: Napas Ada, Cuma Mata Merem
Komedian 48 tahun itu merasa bersyukur punya anak dan istri yang selalu mendukungnya. Bahkan anak dan istrinya selalu meminta Yadi untuk menjaga pola hidup sehat agar tak sakit lagi.
Berita Terkait
-
Alasan KUR Tidak Masuk Program Penghapusan Utang UMKM, Pengamat Soroti Tantangannya
-
Kategori UMKM yang Tak Bisa Ajukan Penghapusan Utang dari Pemerintah
-
Pakar Keuangan Soroti Penghapusan Utang UMKM, Perlu Ada Batasan dan Antisipasi Moral Hazard
-
Penghapusan Utang UMKM Masalah Kompleks, Pakar Minta Pemerintah Cermat Agar Tepat Sasaran
-
Jangan Salah Kaprah! Hapus Kredit Macet UMKM Hanya untuk yang Sudah Masuk Daftar
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Tim Kesehatan Hingga Ambulans Disiagakan Pemkab Bogor Jelang Pilkada
-
Atang-Annida Kerahkan 3.978 saksi Untuk Kawal Pilkada
-
Presiden Prabowo Bakal Mencoblos di TPS 08 Desa Bojongkoneng Bogor
-
Pemkab Bogor dan Bawaslu Copot APK Selama Masa Tenang
-
Mortir Sisa Perang Dunia ke II Ditemukan di Kali Ciluar Sukaraja Bogor